Seventeen Pecahkan Rekor Penjualan Album Terbanyak Sejumlah Empat Juta Kopi, FML Raih Peringkat Tertinggi Seantero Korea Selatan

Ket Foto: Seventeen pecahkan rekor penjualan album terbanyak sejumlah empat juta copy (Foto/Instagram/@saythename_17)

Selebriti, gemasulawesi – Seventeen kembali pecahkan rekor tertinggi untuk penjualan album terbanyak.

Album yang meraih peringkat teratas seantero Korea Selatan yakni bertajuk FML yang menampilan lagu super oleh Seventeen.

Baca: Harga Tiket Konser Boy Band Seventeen di Jakarta

Momen yang membuat Seventeen membuat sejarah di boygroupnya sendiri yakni sebanyak empat juta copy.

Album Seventeen baru saja comeback pada tanggal 24 April lalu.

Baca: Pecahkan Rekor Adele, Lisa Pecahkan Rekor Baru Solo KPOP

Pada hari pertama di penjualan album Seventeen saja memecahkan rekor menurut grafik Hanteo.

Angka yang baru saja tercetak empat juta copy tersebut ialah merupakan sejarah pembelian album terbanyak di Seoul.

Baca: Ifan Seventeen di Kabarkan Jalani Operasi Tumor di Kepalanya, Citra Monica Minta Doa Baiknya pada Warganet

Dalam album FML milik Seventeen tersebut meraih peringkat atas dalam penjualan album terbanyak di Korea Selatan.

Rekor yang diraih oleh Seventeen rupanya merupakan bersaing dengan penjualan album dari boygroup BTS yang terjual sebanyak tiga juta copy lebih di hari pertama.

Baca: Stray Kids Jadi Generasi 4 Pertama Yang Berhasil Debut di Top 10 IFPI Bersama BTS dan SEVENTEEN

Namun penjualan BTS album tak hanya laris meraih rekor di hari pertama, namun penjualan perminggu pun meraih rekor tertinggi di Korea Selatan.

Sayangnya Seventeen hal penjualan album di hari pertama mereka sangat membuat mengesankan di sejarah boygroup mereka.

Baca: Sembilan Finalis Jebolan Ajang Pemilihan Idol Boys Planet, Debut Sebagai boygroup ZB1

Sebelum penjualan album comeback kali ini, album sebelumnya pun sempat meraih jutaan pembeli yang bertajuk face the sun. Berhasil meraih pembelian sebanyak dua jutaan copy pembeli di hari pertama.

Bahkan di album tersebut Seventeen meraih rekor pembeli sebanyak tujuh belas juta pembelian album.

Sehingga Seventeen menjadi boygroup sejarah tonggak pembelian tertinggi di Korea Selatan.

Seventeen juga berhasil meraih peringkat tertinggi di puncak tangga paling atas di platform ITunes.

Streaming lagu Seventeen tersebut menjadi peringkat tertinggi di seluruh dunia.

Peringkat ITunes yang menjadikan Seventeen menjadi boygroup dengan lagu tangga teratas berasa di negara Australia, Hongkong, Indonesia, Malaysia, dan Belanda. (*/Ayu Sisca Irianti)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

Bagikan: