Memperkenalkan Anda dengan Berbagai Jenis Ikan Cupang yang Berpenampilan Indah dan Mudah untuk Dipelihara

Ket. Foto: ikan cupang berwarna ungu di dalam gelas (Foto/Pexels @timmossholder)
Ket. Foto: ikan cupang berwarna ungu di dalam gelas (Foto/Pexels @timmossholder) Source: (Foto/Pexels @timmossholder)

Kupas Tuntas, gemasulawesi – Ikan cupang merupakan salah satu spesies ikan yang terkenal dan banyak dijadikan hewan peliharaan. Ini dikarenakan ikan ini punya beragam jenis, harga terjangkau, serta mudah untuk dipelihara.

Memiliki ciri umum berupa ukuran mungil dan memiliki sirip dan ekor yang melambai seperti gaun, tetap saja setiap jenis dari ikan cupang punya karakteristik tersendiri.

Lantas apa sajakah itu?

Baca Juga: Dijuluki sebagai The Miracle Tree, Berbagai Manfaat secara Kesehatan Ini Bisa Diperoleh dari Mengonsumsi Daun Kelor

Untuk mengetahui setiap jenis ikan cupang yang ada, mari simak seluruh pembahasanya di bawah ini:

1. Halfmoon

Seperti namanya, ikan cupang halfmoon adalah jenis ikan cupang yang ekornya berbentuk setengah lingkaran seperti bulan setengah.

Baca Juga: Dibombardir, Ini tentang Shuja’iyya yang Disebut Bukan Hanya Sekedar Lingkungan Tetapi Juga Warisan

Selain itu, ikan cupang halfmoon ini punya ukuran sirip dan ekor yang jauh lebih besar dari tubuhnya sehingga saat melambai terkadang setengah tubuhnya bisa tertutup oleh lambaian ekor dan siripnya.

2. Rosetail

Rosetail adalah ikan cupang yang bentuk ekornya berumbai menyerupai kelopak bunga mawar.

Baca Juga: Alur Cerita Film Eternal Sunshine of the Spotless Mind yang Mengisahkan Kisah Cinta Dua Insan dalam Satu Kenangan

Ikan cupang rosetail ini, umumnya memiliki tubuh berwarna merah serta ekor yang berwarna-warni.

Warna-warni pada ekornya ini akan menghasilkan gradiasi yang indah ketika ekor tersebut digerakkan.

3. Veiltail

Baca Juga: Pemindahan Penduduk Secara Paksa atau Genosida, Penjajah Israel Disebutkan Hanya Akan Berikan 2 Pilihan untuk Palestina

Menjadi ikan cupang yang terpopuler dan banyak ditemukan, veiltail adalah ikan cupang yang ekornya melengkung atas bawah dan bersirip panjang.

Sering dijual di pasaran, ikan cupang veiltail adalah hewan yang tenang sehingga mudah dipelihara.

4. Combtail

Baca Juga: Ini Dia Kisah Film Love Again yang Memukau dengan Humor dan Keajaiban Romantis dari Karakter Priyanka Chopra Jonas

Seperti namanya, combtail adalah ikan cupang yang ekor dan siripnya berbentuk tajam-tajam menyerupai mahkota terbalik atau sisir.

Ikan cupang combtail ini adalah hasil pengembangbiakan khusus sehingga tidak bisa ditemukan di alam liar layaknya ikan cupang lain, seperti veiltail.

Karena hasil pembiakan, ikan cupang combtail bisa dikatakan memiliki harga yang cukup mahal di pasaran.

Baca Juga: Proses Hukum Leon Dozan Masih Berlanjut, Rinoa Aurora Belum Terima Perdamaian

5. Doubletail

Doubletail adalah jenis ikan cupang yang ternilai langka dibandingkan ikan cupang lainnya.

Hasil dari mutasi genetik dan cukup sulit untuk dikembangbiakan, ikan cupang doubletail ini memiliki dua ekor.

Baca Juga: Resep Puding Wortel Susu, Buat yang Tak Suka Sayur

Kedua ekor tersebut terbagai menjadi dua, yaitu ekor atas dan ekor bawah yang saling berpotongan di garis tengah tubuhnya. (*/Yosiana Maria)

...

Artikel Terkait

wave
Dikenal sebagai Salah Satu Ikan Paling Bergizi, Ikan Salmon Memiliki Berbagai Fakta Menarik yang Jarang Diketahui

Sebagai salah satu ikan paling bergizi di dunia, Berikut ini adalah berbagai fakta menarik yang dimiliki oleh ikan salmon.

Mengisahkan Tentang Aksi Berbalut Komedi dalam Film Mark Antony dengan Perpaduan Fiksi Ilmiah

Film Mark Antony dengan aksi dan fiksi ilmiah bergabung dalam film India yang memukau dengan alur cerita penuh intrik.

Sebelum Mulai Mempercantik Rumah dengan Membuat Taman di Dalamnya, Perhatikan Dulu Berberapa Hal Ini!

Berikut adalah hal-hal yang musti diperhatikan sebelum membuat taman di dalam rumah yang dapat mempercantik hunian Anda.

Menakjubkan! dengan Meletakkan Bunga-Bunga Ini di Dalam Kamar, Anda Bisa Mendapatkan Tidur dengan Nyenyak

Demi mendapatkan tidur yang nyenyak, mari letakkanlah berberapa pilihan bunga ini di dalam kamar tidur Anda.

Berita Terkini

wave

Hening di Balik Bukit: Berakhirnya Era Yunus di Tambang Tombi

Operasi tambang yang digawangi Yunus akhirnya berhenti, saat ini dikabarkan pelaku tambang satu ini sudah pulang ke kampung halamannya.

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.


See All
; ;