Profil Lengkap Tom Cruise Pemain Film Knight and Day yang Membuat Tegang Karena Aksinya

<p>Ket. Foto: Tom Cruise Ketika Muda dan Sekarang (Foto/Pinterest)</p>
Ket. Foto: Tom Cruise Ketika Muda dan Sekarang (Foto/Pinterest)

Selebriti, gemasulawesi – Berdasarkan profil yang ditunjukkan nama lengkap pemain film Knight and Day ini adalah Tomas Cruise Mapother IV atau Tom Cruise lahir di Syracuse, kota New York, negara Amerika Serikat pada tanggal 3 Juli 1962.

Dalam profil yang terlihat bahwa Tom Cruise ini tidak hanya menjadi seorang aktor namun juga ia adalah seorang produser, penulis, dan sutradara di Amerika.

Ayah Tom Cruise bernama Thomas Cruise Mapother II yang bekerja sebagai seorang insinyur, ibu Tom Cruise bernama Mary Lee Pteiffer yang bekerja sebagai guru.

Baca: Sinopsis Drama Black Knight, Drama Action Netflix Dibintangi Kim Woo Bin dan Esom

Tom Cruise berasal dari keturunan Inggris dari ayahnya dan keturunan Jerman dari ibunya.

Kedua orang tua Tom Cruise bercerai, Tom Cruise dan ketiga saudaranya memilih untuk tinggal bersama ibu mereka Mary Lee Pteiffer.

Sebagai artis Hollywood ia merupakan salah satu aktor dengan bayaran termahal di dunia hal itu berkat perjuangan akting dan usaha yang diberikannya dalam setiap projek yang datang kepadanya.

Baca: Hujan Deras Menghambat Evakuasi Akibat Banjir di Queensland Australia

Debut akting Tom Cruise dimulai awal tahun 1980-an dan peran yang didapatkan-nya langsung saat itu sebagai pemeran utama pria.

Film pertama yang dimainkan-nya saat itu memiliki genre komedi dengan judul film Risky Business yang rilis tahun 1983 (30 tahun yang lalu).

Tom Cruise diketahui sudah menjalani kehidupan pernikahan tiga kali namun ketiganya sama-sama kandas.

Baca: Sinopsis The Crucifixion, Film Horor yang Mengangkat Kisah Eksorsisme Gagal

Mantan istri pertamanya bernama Mimi Rogers dalam pernikahan ini Tom Cruise tidak memiliki anak, Mimi Rogers dan Tom Cruise menikah pada tahun 1987 dan bercerai tahun 1990 (bulan Februari).

Mantan istri keduanya bernama Nicole Kidman dalam pernikahan mereka mengadopsi dua orang anak.

Anak pertama Tom Cruise dengan Nicole Kidman yang pertama bernama Isabella Jane Cruise lahir tahun 1993 dan anak kedua mereka bernama Connor Antony Cruise lahir tahun 1995.

Baca: Gitaris Band New York City Television Tom Verlaine Meninggal Dunia di Usia 73 Tahun

Pernikahan Tom Cruise dengan Nicole Kidman bertahan sedikit lebih lama dari pernikahan sebelumnya yaitu 11 tahun.

Tom Cruise dan Nicole Kidman menikah pada tahun 1990 (bulan Desember) setelah menduda selama 10 bulan kemudian keduanya memilih bercerai pada tahun 2001.

Saat perceraian tersebut Nicole Kidman sedang hamil 3 bulan namun tidak lama setelah itu mengalami keguguran.

Baca: Street Kings: Film Kriminal Thriller Keanu Reeves, Penuh Aksi Kejar-Kejaran

Mantan istri ketiganya bernama Katie Holmes, Tom Cruise dan Katie Holmes menikah pada tahun 2006 dan dalam pernikahan ini mereka dikarunia anak perempuan bernama Suri Cruise.

Pernikahan Tom Cruise dengan Katie Holmes hanya bertahan selama 6 tahun dan setelah perceraian tersebut Tom Cruise sudah menduda selama 11 tahun.

Selama debutnya di awal tahun 1980-an sampai saat ini Tom Cruise sudah bermain film sebanyak 42 film. (*/Wulandari)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

...

Artikel Terkait

wave

Netizen Geram! Justin Bieber dan Hailey Baldwin Sebut Puasa Ramadhan Tak Masuk Akal

Selebriti, gemasulawesi &#8211; Media sosial tengah geger dengan kontroversi yang melibatkan pasangan selebriti Justin Bieber dan Hailey Baldwin, dalam wawancara yang membahas puasa Ramadhan. Tatkala ditemui dalam sebuah wawancara, Justin Bieber dan kekasihnya yang kini resmi menjadi istrinya, Hailey Bieber, mengaduk-aduk isu yang menjadikan bulan suci Ramadhan sebagai perdebatan sengit. Bieber yang berasal dari Kanada itu [&hellip;]

Karya Legendaris Anang Hermansyah Memikat Hati Pendengar, Deretan Lagu Booming yang Tak Terbantahkan!

Selebriti, gemasulawesi &#8211; Siapa yang tak kenal dengan karya legendaris Anang Hermansyah? Deretan lagu boomingnya memang tak terbantahkan dalam memikat hati pendengar! Dari ‘Makin Aku Cinta’ hingga ‘Separuh Jiwaku Pergi’, setiap lagunya selalu mampu menyentuh perasaan dan meninggalkan kesan mendalam. Anang Hermansyah merupakan seorang musisi dan produser musik terkenal asal Indonesia yang telah menciptakan banyak karya [&hellip;]

Alvin Faiz Gelar Acara Aqiqah Untuk Sang Buah Hati, Yusuf dan Zayn Sang Kakak Sambung Jadi Sorotan Netizen

Selebriti, gemasulawesi &#8211; Alvin Faiz baru saja menggelar acara aqiqah bagi sang buah hatinya bersama Henny Rahman. Anak pertamanya tersebut baru saja berusia ketiga minggu dan Alvin Faiz lekas menggelar aqiqah bagi sang anak. Diketahui anak dari Alvin Faiz tersebut berjenis kelamin laki-laki yang dikenal dengan nama Mikail. Baca: Sinopsis Film Olympus Has Fallen, Kisah [&hellip;]

Yuk Intip Perjalanan Karir Jimin BTS dari Awal Debut Sampai Merilis Album Solo yang Kini Menorehkan Prestasi

Awal mula perjalanan karir Jimin BTS harus berpindah sekolah setelah ia mendengarkan perkataan gurunya bahwa ia harus menjadi idol Kpop karena bakat yang dimilikinya.

Profil Lengkap Jimin BTS yang Baru Saja Merilis Album untuk Comeback Solo yang Memecahkan Rekornya Sendiri

Jimin BTS mempunyai nama marga Park (Park Jimin) tempat tanggal lahirnya adalah Geumsa-dong, Provinsi Busan, Korea Selatan 13 Oktober 1995.

Berita Terkini

wave

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.


See All
; ;