Tampil Sebagai Idol Kembali, Doona! Disebut Dapat Digambarkan Sebagai Kumpulan Masa Muda Suzy

<p>Ket. Foto : Doona! Dikatakan Dapat Digambarkan Sebagai Kumpulan Masa Muda Suzy<br />
(Foto/X/@kdrama_menfess)</p>
Ket. Foto : Doona! Dikatakan Dapat Digambarkan Sebagai Kumpulan Masa Muda Suzy (Foto/X/@kdrama_menfess)

Selebriti, gemasulawesi –  Pada tanggal 20 Oktober 2023, Netflix resmi merilis serial terbarunya yang berjudul Doona! yang memasangkan Suzy dan Yang Se Jong sebagai tokoh utama dan untuk pertama kalinya.

Diketahui jika Netflix merilis serial Doona! Suzy dan Yang Se Jong dalam 9 episode sekaligus dalam 1 hari yang sama.

Serial Netflix Doona! adalah drama romantis yang menceritakan kisaha seorang mahasiswa biasa, Lee Won Jun (Yang Se Jong) yang bertemu dengan Lee Doona (Suzy) yang telah pensiun dari masa-masa idolnya dari grup fiksi yang bernama Dream Sweet.

Baca: Kembali Jadi Aktris, Suzy Dapat Ulasan Positif Karena Tunjukkan Kepercayaan Dirinya Sebagai Idol Center di Doona!

Lee Won Jun (Yang Se Jong), seorang mahasiswa yang hidup tanpa ayah bersama ibu dan adik perempuannya yang sakit, memutuskan untuk hidup sendiri untuk menghemat perjalanan panjang ke kampus tempatnya berkuliah guna mempersiapkan masa depannya.

Lee Won Jun mulai tinggal sendirian di sebuah rumah bersama dekat universitas bersama beberapa mahasiswa yang lain.

Lee Won Jun pergi ke rumah bersama dengan mengenakan barang-barang yang diberikan oleh temannya yang merupakan penggemar Lee Doona (Suzy), anggota idol K-Pop Sweet Dream.

Baca: Antisipasi Tinggi, Serial Doona! Suzy dan Yang Se Jong Dilaporkan Berhasil Dapatkan Tempat di Daftar Top 10 Netflix

Namun, bahkan saat Lee Won Jun sedang mengemasi barang-barang atau berjalan di sekitar rumah, dia terus melakukan kontak mata dengan seorang perempuan yang terus dia temui.

Identitas penghuni wanita tersebut adalah anggota utama dan center Dream Sweet, Lee Doona.

Lee Doona yang pernah menikmati puncak popularitas tiba-tiba mengumumkan pengunduran dirinya karena kejadian tidak terduga dan bersembunyi di sebuah rumah bersama tanpa diketahui publik.

Baca: Rayakan Ulang Tahun yang ke 28, Fanbase Jimin BTS Adakan Jimin Day Pop Up yang Mencolok dan Penuh Warna

Saat dia terus melakukan kontak mata dengan Lee Won Jun yang memakai barang Dream Sweet secara kebetulan, dia mulai salah mengira dia sebagai sasaengnya.

Beberapa kali pertemuan dan kejadian yang tidak terduga terjadi antara keduanya dan membuat pintu hati Lee Won Jun mulai terbuka.

Tetapi, Jin Ju yang merupakan teman lamanya datang dan dia akhirnya dikelilingi 2 wanita.

Baca: Jadi Boyband Papan Atas Dunia, Ini Alasan Sebenarnya Mengapa BTS Menyewa Seluruh Lantai Hotel Saat Tur

Jika Hotel Del Luna yang tayang di tahun 2019 dinilai sebagai karya yang mengandung gaya menawan IU, Doona! disebut-sebut dapat digambarkan sebagai kumpulan masa muda Suzy.

Terlebih kagi, karena sifat dari genre romance, terdapat filter yang meningkatkan chemistry dan visual mereka sehingga ketika penonton menonton Doona!, pemirsa mungkin berpikir Suzy adalah Suzy tidak peduli apa yang dia kenakan.

Salah satu kekhawatiran seputar Doona! adalah chemistry antara Suzy dan Yang Se Jong karena ini merupakan benar-benar kombinasi yang tidak terbayangkan.

Baca: Masih Berlanjut, FIFTY FIFTY Rilis Pernyataan Baru tentang Kesenjangan Keuangan dan Kontrak yang Tidak Adil

Namun, beberapa orang mengatakan jika bukan Yang Se Jong apakah ada aktor lain yang dapat memerankan Lee Won Jun. (*/Mey)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim                    

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di: Google News

...

Artikel Terkait

wave

Kembali Jadi Aktris, Suzy Dapat Ulasan Positif Karena Tunjukkan Kepercayaan Dirinya Sebagai Idol Center di Doona!

Selebriti, gemasulawesi – Serial Netflix terbaru, Doona!, menjadi kembalinya Suzy kembali ke dunia akting setelah Start Up bersama Nam Joo Hyuk beberapa tahun yang lalu. Seolah menjadi berkat, Suzy menerima banyak ulasan positif karena menunjukkan kepercayaan dirinya sebagai idol center melalui Doona!. Doona! adalah sebuah karya yang menceritakan kisah seorang mahasiswa biasa, Lee Won Jun [&hellip;]

Antisipasi Tinggi, Serial Doona! Suzy dan Yang Se Jong Dilaporkan Berhasil Dapatkan Tempat di Daftar Top 10 Netflix

Selebriti, gemasulawesi – Serial Netflix Doona! telah dirilis 9 episode bersamaan di tanggal 20 Oktober 2023 lalu dan terus menuai komentar yang beragam, Setelah penayangan perdananya dengan 9 episode sekaligus, Doona! dilaporkan berhasil menduduki peringkat Top 10 Netflix Korea yang paling banyak ditonton. Diketahui jika Doona! mendapatkan tempat kedua di kategori Top 10 Netflix Korea. [&hellip;]

Rayakan Ulang Tahun yang ke 28, Fanbase Jimin BTS Adakan Jimin Day Pop Up yang Mencolok dan Penuh Warna

Selebriti, gemasulawesi – Sebagai idol yang menjadi salah satu member dari boyband papan atas dunia BTS, Jimin mendapatkan hadiah ulang tahun yang indah dari fanbase loyalnya di Korea, ALLFORJIMIN. Untuk merayakan ulang tahunnya yang ke28, fanbase Jimin BTS, ALLFORJIMIN, membuat serangkaian proyek indah untuk idola mereka, khususnya di Seoul. Akibat proyek fanbase ALLJIMIN untuk Jimin [&hellip;]

Jadi Boyband Papan Atas Dunia, Ini Alasan Sebenarnya Mengapa BTS Menyewa Seluruh Lantai Hotel Saat Tur

Selebriti, gemasulawesi – BTS diketahui merupakan penyanyi asal Korea pertama yang mencapai peringkat 1 di Billboard Hot 1oo. BTS berhasil membuat namanya dikenal di seluruh dunia dan tidak hanya di Korea sehingga beritanya juga menjadi santapan setiap harinya. BTS melakukan tur dunia hampir setiap tahun untuk menemui penggemar mereka di dalam dan di luar negeri [&hellip;]

Masih Berlanjut, FIFTY FIFTY Rilis Pernyataan Baru tentang Kesenjangan Keuangan dan Kontrak yang Tidak Adil

Selebriti, gemasulawesi – Pada tanggal 21 Oktober 2023 kemarin, FIFTY FIFTY membuat pernyataan baru di X (yang sebelumnya dikenal dengan Twitter) bahwa mereka akan memberitahu publik tentang kontrak eksklusif. FIFTY FIFTY mengakui jika ada banyak pembicaraan akhir-akhir ini tentang kontrak eksklusif standar. FIFTY FIFTY menyatakan bahwa ‘mereka’ mengatakan jika itu merugikan instansi namun apakah itu [&hellip;]

Berita Terkini

wave

Hening di Balik Bukit: Berakhirnya Era Yunus di Tambang Tombi

Operasi tambang yang digawangi Yunus akhirnya berhenti, saat ini dikabarkan pelaku tambang satu ini sudah pulang ke kampung halamannya.

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.


See All
; ;