Auto Betah! Wisata Air Terjun Lubuk Nginio Riau Tawarkan Pesona Tiada Duanya, Cocok untuk Menyegarkan Pikiran

<p>Ket foto: Keindahan wisata Air Terjun Lubuk Nginio yang ada di Riau (Foto/Instagram/febriapp)</p>
Ket foto: Keindahan wisata Air Terjun Lubuk Nginio yang ada di Riau (Foto/Instagram/febriapp)

Kupas Tuntas, gemasulawesi – Wisata Air Terjun Lubuk Nginio di Kabupaten Kampar, Riau, menjadi destinasi sempurna untuk healing. 

Jika Kamu sudah suntuk dengan hiruk pikuk kota, saatnya menepi di wisata Air Terjun Lubuk Nginio Riau. 

Wisata Air Terjun Lubuk Nginio di Riau ini menjadi salah satu idola bagi banyak wisatawan. 

Baca: Keindahan Wisata Air Terjun Gulamo Riau Siap Bikin Melongo, Surga Tersembunyi yang Wajib Dikunjungi

Taj berbeda dengan destinasi alam lainnya, Kamu juga perlu jalan kaki untuk menjangkau air terjun satu ini. 

Perjalanan menuju air terjun sedikit menantang dengan jalanan tanah yang lumayan licin. 

Kamu perlu menyiapkan alas kaki yang nyaman serta selalu berhati-hati ketika berjalan. 

Baca: Air Terjun Umar Maya: Pesona Wisata Instagramable yang Menawarkan Ketenangan yang Menghipnotis Hati

Apabila hujan baru saja turun, kemungkinan jalanan akan berubah becek dan membutuhkan kehati-hatian lebih tinggi lagi. 

Sepanjang jalan menuju air terjun, Kamu bisa menikmati suasana alam yang begitu asri. 

Banyaknya tumbuhan hijau di sekitar akan membuat mata tak mampu berkedip. 

Baca: Menemukan Keajaiban Wisata Air Terjun Timponan: Eksplorasi Alami yang Mendalam di Nusa Tenggara Barat

Lebatnya hutan menjadikan perjalanan menuju air terjun terasa semakin menyenangkan. 

Kamu juga bisa berhenti sesekali sambil memotret alam sekitar yang amat indah. 

Jarak yang perlu ditempuh dengan jalan kaki tidak terlalu jauh namun tetap membutuhkan  fisik yang prima. 

Baca: Cantiknya Wisata Air Terjun Guruh Gemurai Kuantan Singingi Riau, Destinasi Alam Incaran Wisatawan

Setelah mendekati air terjun, Kamu bisa menemukan beberapa warung makanan dan minuman. 

Sejenak Kamu bisa beristirahat sambil menyiapkan diri untuk berenang di air terjun. 

Air Terjun Lubuk Nginio sangat cocok dijadikan  spot penenang pikiran. 

Baca: Pesona Wisata Air Terjun Jeruk Manis: Keajaiban Tersembunyi di Lereng Gunung Rinjani yang Menawarkan Khasiat Ajaib

Kamu bisa merasakan kesegaran airnya sambil menghirup udara segar. 

Meski tidak terlalu tinggi, air terjun ini tetap indah dan mempunyai daya tarik tersendiri. 

Dengan bentuk aliran airnya yang melebar, destinasi ini juga memiliki banyak batuan besar. 

Baca: Air Terjun Bale Dalem: Eksplorasi Memikat Menuju Keindahan Wisata Tersembunyi yang Membuat Terpesona

Kamu bisa melompat dari atas batu ke sungai yang mengalir lho! 

Tetap berhati-hati dan jangan lupa menjaga kebersihan serta kelestarian alam sekitar ya di mana pun Kita berada ya! (*/Farid Zam)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di: Google News

...

Artikel Terkait

wave

Keindahan Wisata Air Terjun Gulamo Riau Siap Bikin Melongo, Surga Tersembunyi yang Wajib Dikunjungi

Keindahan wisata Air Terjun Gulamo di Riau yang tersembunyi bikin betah, mengalir langsung ke Sungai Gulamo.

Sinopsis Film Horor The Devils Reject, Disutradarai oleh Rob Zombie dengan Kisah Penuh Keganasan dan Keseraman

Kupas tuntas, gemasulawesi – Di tengah sebuah kota yang sunyi, terdapat sebuah keluarga yang menyimpan keganasan di dalam diri mereka. Mereka bukanlah keluarga yang akan kita puji, melainkan keluarga yang dikenal dengan sebutan Keluarga Firefly. Kegilaan mereka telah mencapai tingkat yang mengerikan, dengan lebih dari 70 orang yang telah mereka culik dan bunuh hanya untuk [&hellip;]

Sinopsis Film Horor Dead Birds dengan Menggabungkan Banyak Unsur Horor, Sejarah dan Mitos yang Terkandung dalam Satu Cerita

Kupas tuntas, gemasulawesi – Film horor Dead Birds adalah sebuah film eksperimental yang mengajak penontonnya dalam perjalanan yang membingungkan, menggabungkan elemen horor, sejarah dan mitos dalam satu narasi yang tak terlupakan. Film horor Dead Birds ini mengusung tema yang mendalam tentang perjumpaan semua orang dengan kematian dan asal mula kematian itu sendiri, sebagaimana diceritakan dalam [&hellip;]

Air Terjun Umar Maya: Pesona Wisata Instagramable yang Menawarkan Ketenangan yang Menghipnotis Hati

Air Terjun Umar Maya merupakan salah satu wisata yang ada di Lombok Timur, wisata ini memiliki sebuah kolam yang memikat hati para pengunjung.

Menemukan Keajaiban Wisata Air Terjun Timponan: Eksplorasi Alami yang Mendalam di Nusa Tenggara Barat

Air Terjun Timponan merupakan salah satu wisata yang ada di Lombok Barat, wisata ini terletak sangat tersembunyi sehingga keasriannya masih sangat terjaga.

Berita Terkini

wave

Hening di Balik Bukit: Berakhirnya Era Yunus di Tambang Tombi

Operasi tambang yang digawangi Yunus akhirnya berhenti, saat ini dikabarkan pelaku tambang satu ini sudah pulang ke kampung halamannya.

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.


See All
; ;