KPU Makassar Mulai Laksanakan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Penghitungan Surat Suara

Ket. Foto: KPU Makassar Mulai Melaksanakan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi
Ket. Foto: KPU Makassar Mulai Melaksanakan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Source: (Foto/ANTARA/HO)

Makassar, gemasulawesi – KPU Kota Makassar mulai melaksanakan rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan surat suara dari 15 kecamatan untuk Pilwalkot Makassar dan Pilgub Sulawesi Selatan tahun 2024.

Yasir Arafat, yang merupakan Ketua KPU Makassar, mengatakan pihaknya hari ini telah membuka rapat pleno terbuka mengenai rekapitulasi suara wilayah Kota Makassar.

“Insya Allah setelah dibuka, jadwal pertama dimulai untuk Kecamatan Sangkarrang,” katanya.

Baca Juga:
RSUD dr Zainal Umar Sidiki di Gorontalo Utara Terus Membenahi Pelayanan dan Fasilitas yang Dimiliki

Dia menambahkan dari rekapitulasi penghitungan surat suara di tingkat panitia pemilihan kecamatan atau PPK, tercatat 13 kecamatan yang telah dinyatakan rampung, sisanya masih sedang penghitungan.

“Per hari ini, telah 13 kecamatan, tinggal 2 kecamatan yang belum,” ujarnya.

Dia melanjutkan akan tetapi, hari ini telah selesai dan malam ini telah rampung 15 kecamatan.

Baca Juga:
Pemkab Tolitoli Sulawesi Tengah Dukung Pelaksanaan Program Pemberdayaan Perempuan

Dia berdalih adanya keterlambatan rekapitulasi tingkat kota bukan karena ada dugaan pelanggaran yang menjadi polemik di tingkat PPK.

Dikutip dari Antara, meski demikian, pihaknya berusaha menyelesaikan rekapitulasi sesuai dengan jadwal yang ditentukan oleh KPU Sulawesi Selatan pada tanggal 6 Desember 2024.

“Jadi begini, proses rekap tersebut hingga hari ini telah di luar jadwal,” pungkasnya.

Baca Juga:
KPU Sigi Pastikan Pelaksanaan Rekapitulasi Suara di Tingkat Kecamatan Selesai Tepat Waktu

Dia mengatakan yang pihaknya lihat bahwa Kecamatan Panakkukang, Biringkanaya, dan Manggala itu cepat prosesnya.

“Jadi, saya mau bilang bahwa tidak ada kendala yang dialami, murni kondisi internal mereka dalam proses rekap, tidak ada pengaruh eksternal atau apa pun,” tandasnya.

Berkaitan dengan partisipasi pemilih di Pilkada serentak ini, dia menyampaikan bahwa pada hari-H pemungutan suara, faktanya di beberapa TPS jumlah pemilih yang menyalurkan hak pilihnya minim, bahkan pemilih tidak memperoleh undangan dan hanya menggunakan KTP.

Baca Juga:
Tragis! Pekerja Kabel Bawah Tanah di Jakarta Barat Meninggal Dunia setelah Tenggelam di Proyek Saluran Air, Ini Sosoknya

Menyinggung soal partispasi pemilih di Makassar, pihaknya barus proses merampungkan secara akumulasi, partisipasi per kecamatan.

Dia mengatakan Pilkada sebelumnya itu 57 persen sedangkan Pilkada tahun ini Insya Allah di atas itu.

“Rekap hingga selesai 15 kecamatan tetapi sebelum rekap provinsi di tanggal 6 Desember 2024, kami juga telah selesai,” imbuhnya. (Antara)

...

Artikel Terkait

wave

RSUD dr Zainal Umar Sidiki di Gorontalo Utara Terus Membenahi Pelayanan dan Fasilitas yang Dimiliki

Pelayanan dan fasilitas yang dimiliki terus dibenahi oleh RSUD dr Zainal Umar Sidiki yang terletak di Gorontalo Utara.

Pemkab Tolitoli Sulawesi Tengah Dukung Pelaksanaan Program Pemberdayaan Perempuan

Pelaksanaan program pemberdayaan perempuan didukung oleh Pemerintah Kabupaten Tolitoli, Sulawesi Tengah.

KPU Sigi Pastikan Pelaksanaan Rekapitulasi Suara di Tingkat Kecamatan Selesai Tepat Waktu

Rekapitulasi suara di tingkat kecamatan di daerah itu dipastikan oleh KPU Kabupaten Sigi, Sulteng, selesai tepat waktu.

Tragis! Pekerja Kabel Bawah Tanah di Jakarta Barat Meninggal Dunia setelah Tenggelam di Proyek Saluran Air, Ini Sosoknya

Pekerja kabel bawah tanah tewas tenggelam di proyek saluran air Perumahan Green Garden, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Geger! Oknum Mandor SPBU di Kediri Gelapkan 16.000 Liter BBM Bersubsidi, Begini Modus Operandi Pelaku

Penggelapan 16.000 liter BBM bersubsidi di Kediri terbongkar. Polisi menyelidiki kasus dengan kerugian Rp 226 juta tersebut.

Berita Terkini

wave

Inilah Sinopsis Film Keluarga Na Willa, Digarap oleh Tim Kreatif di Balik Film Jumbo yang Populer

Setelah Jumbo, Visinema Studios akan mempersembahkan film keluarga menarik lainnya yang tak kalah menarik, berjudul Na Willa

Menceritakan Kisah Cinta Sejati hingga Maut Memisahkan, Inilah Sinopsis Film Romansa Sampai Titik Terakhirmu

Film Sampai Titik Terakhirmu tayang hari ini, menceritakan kisah cinta antara pasangan viral Shella Selpi Lizah dan Albi Dwizky

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak


See All
; ;