Cakupan Vaksinasi Booster di Kendari Mencapai 43.361 Jiwa

<p>Vaksinator melakukan penyuntikan vaksin dosis ketiga atau booster (Ilustrasi) Fot Istimewa</p>
Vaksinator melakukan penyuntikan vaksin dosis ketiga atau booster (Ilustrasi) Fot Istimewa

Berita Kesehatan, gemasulawesi – Cakupan vaksinasi booster atau dosis ketiga di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara di daerah tersebut sudah mencapai 43.361 jiwa atau 18,9 persen dari sasaran 265,147 orang.

Rahminingrum Kepala Dinas Kesehatan Kendari mengatakan vaksinasi tetap dilakukan meski pandemi Covid-19 sudah terkendali.

“Secara keseluruhan, cakupan vaksinasi di kendari jumlah penerima vaksinasi booster telah mencapai 18,9 persen, atau 43.361 orang dari target kami,” ucapnya.

Sedangkan penerima vaksin dosis pertama sudah melebihi target, yaitu saat ini 277.020 orang atau 104,48 persen. Selanjutnya dosis kedua atau lengkap mencapai 73,13 persen atau 193.898 orang. Ia merinci penerima manfaat vaksin Covid-19 menurut kategori di Kota Kendari tenaga kesehatan sebanyak 5.796 orang (139,63 persen) dari dosis pertama, 5.384 orang atau 129,7 persen dari dosis kedua, dan 3.864 orang atau 93,09 persen dari dosis booster sebanyak 4.151 sasaran.

Baca: Penjual Busur Panah di Makassar Dibekuk Polisi

Penerima dosis resmi pertama mencapai 52.629 orang atau 139,19 persen, sedangkan dosis kedua 39.654 orang (104,88), dosis booster 17.085 orang atau 42,54 persen dari target 37.810.Cakupan vaksin dosis pertama untuk kelompok lansia sebanyak 9.528 orang atau 55,92 persen, vaksin dosis kedua sebanyak 7.707 orang (45,23), dosis booster sebanyak 2.235 orang atau 13,12 persen dari target sasaran 17.040.

Penerima dosis pertama pejabat publik mencapai 52.629 orang atau 139,19%, dosis kedua 39.Cakupan vaksinasi dosis pertama untuk kelompok lanjut usia sebanyak 9.528 orang atau 55,92%, dosis kedua sebanyak 7.235 orang atau 13,2 persen dari target 17.040.

Selain itu, vaksin dosis pertama memenuhi 19.421 orang atau 51,99 persen dan dosis kedua memenuhi target 9.653 orang (25,84) dari 37.352 target. Dinas Kesehatan Kota Kendari mengajak masyarakat untuk melanjutkan program vaksinasi atau melengkapi dosis booster mengingat pandemi Covid-19 yang hingga saat ini belum sepenuhnya hilang. (*/Ikh)

Baca: Penjual Busur Panah di Makassar Dibekuk Polisi

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

...

Artikel Terkait

wave

Fokus Turunkan Angka Stunting, TP-PKK Parigi Moutong Melalui UP2K

Fokus turunkan angka stunting, Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah,

RSIA Defina Parigi Moutong Hadirkan Klinik Fertilitas Indonesia

Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Defina Parigi Moutong, jalin kerja sama dengan PT Morula Indonesia hadirkan layanan Klinik Fertilitas

Tingkat Vaksinasi Booster Indonesia, Capai 50 Juta Penduduk

Tingkat Vaksinasi booster di Indonesia berdasarkan laporan Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19, sebanyak 50 Juta penduduk yang telah

Antisipasi Wabah PMK, Pemkot Makassar Gelar Sosialisasi Perwali

Antisipasi wabah adanya Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada ternak, Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar, menggelar sosialisasi

Gelar Bakti Sosial, Polda Sulawesi Tengah Gratiskan Operasi Katarak

Gelar aksi bakti sosial dalam rangka memperingati hari Bhayangkara ke- 76, Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah kerja sama

Berita Terkini

wave

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.

Polresta Samarinda Tangkap 10 Tahanan Kabur, Polisi Terus Memburu Lima Buronan dan Tingkatkan Keamanan Sel

Polresta Samarinda berhasil menangkap 10 tahanan kabur, sementara lima lainnya masih diburu dengan penguatan sistem keamanan.


See All
; ;