Sinopsis Film Skyscraper, Aksi Menegangkan Dwayne Johnson Menyelamatkan Keluarganya dari Kobaran Api Gedung Pencakar Langit!

<p>Foto poster film Skyscraper yang penuh adegan aksi mendebarkan (foto/instagram/@skyscrapermovie)</p>
Foto poster film Skyscraper yang penuh adegan aksi mendebarkan (foto/instagram/@skyscrapermovie)

Kupas tuntas, gemasulawesi – Jika kamu adalah para penggemar film action yang membuat semakin tegang dan mendebarkan mungkin film Skyscraper mungkin menjadi salah satu pilihan yang terbaik untuk kamu.

Film Skyscraper merupakan film yang mengisahkan mengenai kisah seorang mantan agen FBI yang terlibat dalam sebuah peristiwa mengerikan.

Pria tersebut bernama Will Sawyer yang diperankan oleh Dwayne Johnson dimana dirinya disewa oleh sebuah perusahaan yang berambisi untuk membuat gedung tertinggi.

Baca:Yuk Intip Sinopsis Film Kandahar: Ikuti Kisah Tom Haris Dalam Melakukan Misi Berbahaya dan Perburuan yang Mematikan!

Pemilik gedung tersebut menginginkan tingkat keamanan gedung dengan tinggi hampir 3 km yang tentunya sangat beresiko.

Ketika dirinya menjalani misi tersebut, Sawye diberikan kamar di lantai 69 dan tinggal bersama dengan istrinya yakni Sarah diperankan oleh Neve Campbell dan juga kedua anak mereka yakni Georgia dan Henry.

Namun konflik terjadi ketika ada segerombolan orang yang tidak menyukai pemilik gedung dan memiliki niat jahat untuk menghancurkan gedung tersebut.

Baca:Rasakan Ketegangan Kuat dari Film Night Hunter! Kisah Mendebarkan Menangkap Psikopat yang Lihai Melakukan Kejahatan

Gerombolan orang tersebut langsung berencana untuk membakar gedung yang baru resmi dibuka.

Merekapun langsung membakar di salah satu lantai gedung dan di dalam ternyata Sarah serta kedua anaknya berada di dalam gedung sementara Sawyer berada di luar gedung.

Kebakaran yang besar tidak terelakan dan tentunya Sawyer juga ingin berusaha untuk menyelamatkan anak-anaknya dan juga istrinya.

Baca:Punya Alur Penuh Ketegangan, Ini Dia Sinopsis Film I Saw the Devil! Pembalasan Dendam dengan Strategi Tak Terduga untuk Melawan Psikopat

 Di sini kamu akan diberikan bukan tontonan yang membuat hati menjadi berdebar-debar dan sangat menegangkan.

Secara keseluruhan film ini sangat mendebarkan dan juga penuh dengan adegan-adegan yang membuat penonton ikuti merasakan ketegangan yang terjadi.

Bagaimana akhir kisah menegangkan dari film Skyscraper tersebut? akankah Sawyer berhasil menyelamatkan istri dan juga anak-anaknya dari kobaran api yang semakin membesar?

Baca:Yuk Ulik Sinopsis Film Project Power, Kisah Epik Sebuah Pil Misterius yang Berisi Berbagai Kekuatan Super Tapi Mengundang Bahaya Besar!

Itu tadi sinopsis dari film Skyscraper tentunya kamu langsung bisa menonton film ini secara penuh untuk mengetahui akhir kisah dari alur film ini. (*/Desi)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim                            

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di: Google News

...

Artikel Terkait

wave

Yuk Intip Sinopsis Film Kandahar: Ikuti Kisah Tom Haris Dalam Melakukan Misi Berbahaya dan Perburuan yang Mematikan!

Kupas Tuntas, Gemasulawesi &#8211; Inilah film &#8220;Kandahar,&#8221; sebuah tayangan bergenre thriller yang penuh dengan intrik, permainan kekuatan, dan perburuan yang mematikan. Dalam film &#8220;Kandahar&#8221; ini akan ada karakter bernama Tom Haris, yang diperankan oleh Gerard Butler, adalah seorang agen CIA yang telah dipekerjakan untuk tugas yang sangat berbahaya. Tugasnya adalah menyabotase fasilitas nuklir Iran dengan [&hellip;]

Wisata Kuliner Joglo Tepi Sawah Resto Salatiga Punya View Alam yang Menakjubkan, Bikin Kumpul Keluarga Makin Seru

Menyambangi wisata kuliner Joglo Tepi Sawah Resto Salatiga, view alam persawahannya bikin hati auto jadi adem.

Rasakan Ketegangan Kuat dari Film Night Hunter! Kisah Mendebarkan Menangkap Psikopat yang Lihai Melakukan Kejahatan

mengulas mengenai sinopsis film Night Hunter yang menceritakan mengenai penangkapan seorang psikopat yang melakukan penculikan.

Punya Alur Penuh Ketegangan, Ini Dia Sinopsis Film I Saw the Devil! Pembalasan Dendam dengan Strategi Tak Terduga untuk Melawan Psikopat

mengulas sinopsis film I Saw the Devil yang menceritakan pembalasan dendam seorang pria yang harus kehilangan tunangannya karena psikopat

Yuk Ulik Sinopsis Film Project Power, Kisah Epik Sebuah Pil Misterius yang Berisi Berbagai Kekuatan Super Tapi Mengundang Bahaya Besar!

mengulas sinopsis film Project Power yang menceritakan sebuah pil misterius dengan khasiat yang dapat memberikan kekuatan ketika meminumnya.

Berita Terkini

wave

Hening di Balik Bukit: Berakhirnya Era Yunus di Tambang Tombi

Operasi tambang yang digawangi Yunus akhirnya berhenti, saat ini dikabarkan pelaku tambang satu ini sudah pulang ke kampung halamannya.

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.


See All
; ;