Ini Syarat Jika Ingin Menyandang Gelar Pahlawan

<p>Ket Foto: kumpulan Pahlawan Nasional Indonesia (Foto Ilustrasi)</p>
Ket Foto: kumpulan Pahlawan Nasional Indonesia (Foto Ilustrasi)

Kupas Tuntas, gemasulawesi – Gelar pahlawan bisa diberikan terhadap warga negara Indonesia, asalkan bisa memenuhi syarat guna mendapatkan gelar tersebut.

Berdasarkan informasi yang dihimpun gemasulawesi melalui laman Direktoratk2krs.kemensos.go.id.

Setiap warga negara Indonesia yang berjuang melawan penjajah di wilayah yang sekarang menjadi wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia bisa diajukan Namanya untuk mendapatkan gelar itu.

Baca: Kemenkop UKM Gandeng Pemkot Palu Perluas Lapangan Kerja

Gelar pahlawan juga bisa diberika terhadap orang yang meninggal.

Akan tetapi semasa hidupnya, ia membela bangsa dan negara, atau melakukan tindakan kepahlawanan, menghasilkan prestasi dan karya yang luar biasa bagi pembangunan serta kemajuan bangsa negara Republik Indonesia.

Baca: Pemda Parigi Moutong Bakal Gelar Festival Durian se-Asia

Hal ini tertuang dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2009, sehingga semua warga Indonesia bisa saja berpeluang mendapat gelar pahlawan nasional.

Mengingat hari pahlawan jatuh pada tanggal 10 November.

Lantas darimana sebenarnya kata pahlawan berasal?

Baca: Pinkan Mambo Percaya Diri Sebut Pernah Jadi Simpanan Orang

Merujuk pada laman Kamus Besar Bahas Indonesia (KBBI), pahlawan adalah orang yang menonjol karena keberanian dan pengorbanannya dalam membela kebenaran pejuang yang gagah berani.

Diketahui kata pahlawan berasal dari kata sansekerta phala – wan, yang mana diartikan seseorang buah berkualitas bagi, bangsa, negara dan agama.

Sewaktu agama islam masuk ke Indonesia, kata pahlawan ditafsirkan secara etimologis.

Baca: Staff Khusus Mentan Bekali 75 Orang PPL Sigi Buat Pupuk Organik

Yang mana diartikan seorang pahlawan mendapat pahala, karena jasa – jasa dalam memperjuangkan kebenaran.

Hal ini tidak lepas dari kata Phala yang berakhiran wan. Sementara menurut mitologi Yunani dikaitkan dengan “pasukan” atau “yang berkorban demi Tuhan atau kebenaran.”

Sedangkan kata Pahlawan dari bahasa persia artinya pejuang terdiri dari kata wira, wirawan atau wirawati.

Baca: Viral Begal di Makassar Serang Warkop Ada Polisi Lagi Nongkrong

Sifat kepahlawanan seperti keberanian, keperkasaan, kerelaan berkorban, dan kekesatriaan, sangat melekat dengan pahlawan

Oleh sebab itu seorang yang dianggap sebagai pelindung, pembela kebenaran dan penjaga disebut sebagai pahlawan.

Bagaimana apakah kamu tertarik menjadi pahlawan. (*/NRU)

Editor: Muhammad Ikhsan

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

...

Artikel Terkait

wave

5 Cara Untuk Menghadapi Orang yang Selalu Merasa Benar

menjengkelkan adalah anda selalu merasa paling benar sendiri, berikut 5 cara menghadapi orang yang selalu merasa benar sendiri.

Ramalan Harian Zodiak Pisces, Butuh Olahraga Ringan

Hari ini sepertinya tidak menjadi puncak dalam minggu kamu, berikut ramalan harian zodiak Pisces, simak yah.

Ramalan Zodiak Leo Harian, Fokus dan Berani Kuncinya

untuk tetap menatap lurus kedepan dan fokus pada masa depan, masa lalu kemungkinan akan menyusul anda, berikut ramalan zodiak Leo harian

Sinopsis Drama Korea Trending Under The Queens Umbrella

tayang 8 episode dan hingga sekarang ratingnya terus naik berikut sinopsi drama korea yang saat ini trending Under The Queen's Umbrella.

Ini Menu Sarapan Sesuai Karakter Zodiak Anda!

bahan bakar bagi tubuh untuk memulai aktivitas dalam satu hari berikut adalah menu sarapan sesuai karakter zodiak anda.

Berita Terkini

wave

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.

Polresta Samarinda Tangkap 10 Tahanan Kabur, Polisi Terus Memburu Lima Buronan dan Tingkatkan Keamanan Sel

Polresta Samarinda berhasil menangkap 10 tahanan kabur, sementara lima lainnya masih diburu dengan penguatan sistem keamanan.


See All
; ;