Menyusuri Peninggalan Purbakala di Wisata Museum Semedo Tegal, Cocok untuk Menambah Wawasan

<p>Ket foto: Belajar tentang peninggalan purbakala di wisata Museum Semedo Tegal (Foto/Instagram/meihidayanti13)</p>
Ket foto: Belajar tentang peninggalan purbakala di wisata Museum Semedo Tegal (Foto/Instagram/meihidayanti13)

Kupas Tuntas, gemasulawesi – Jika bicara soal wisata yang memiliki banyak peninggalan situs purbakala, Museum Semedo di Tegal Jawa Tengah ini bisa jadi jawabannya. 

Saat Kamu menyambangi Kabupaten Tegal di Jawa Tengah, akan lebih seru jika mampir di wisata Museum Semedo yang menyimpan peninggalan-peninggalan purbakala. 

Alamat dari wisata Museum Semedo sendiri berada di Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah. 

Baca: Candi Sanggrahan: Memahami Kekuatan Arsitektur dan Pesan Budaya Melalui Destinasi Wisata Sejarah yang Memikat di Jawa Timur

Ketika memasuki area mesum, Kamu bisa melihat banyak peninggalan purbakala yang masih sangat terjaga. 

Melansir dari laman laman resmi Jawa Tengah, ada banyak fosil-fosil purba yang ditemukan di Semedo dan lebih tua dari fosil-fosil di Indonesia.

Area museum ini cukup luas dengan banyak pepohonan serta bangunannya yang sangat cantik. 

Baca: Menelusuri Jejak Sejarah di Wisata Museum Sejarah Purbakala Pleret Yogyakarta

Tak hanya bisa belajar banyak hal terkait peninggalan masa purba, Kamu juga bisa berfoto di tiap sudut museum. 

Berdasarkan dari penelitian, Situs Purba Semedo sendiri telah menyajikan data-data faktual. 

Data-data tersebut mengungkapkan terkait evolusi manusia, budaya, dan lainnya sejak 1,5 tahun silam. 

Baca: Keraton Surosowan: Melihat Jejak Sejarah dalam Reruntuhan yang Menyimpan Kisah Megah Kesultanan Banten

Bisa dikatakan museum ini masih sangat baru karena mulai dibuka untuk umum pada akhir tahun 2022.

Kendati demikian, museum ini telah berhasil memikat banyak pengunjung untuk berlibur sekaligus belajar di sini. 

Museum ini telah dilengkapi dengan landmark monumen gading, patung gajah, hingga penggambaran evolusi manusia pada zaman purba. 

Baca: Candi Kidal Malang: Eksplorasi Peninggalan Kerajaan Singasari dalam Keanggunan Arsitektur Purbakala

Dibangun untuk melestarikan peninggalan pada zaman purba, desti asi ini sudah memiliki banyak fasilitas canggih. 

Wisata yang berjarak kurang lebih 28 kilometer dari Alun-Alun Tegal ini buka dari pukul 08:00 hingga 15:30 setiap harinya. 

Namun jadwal tersebut bisa berubah kapan saja sesuai kebijakan dari pengelola setempat.

Baca: Mengungkap Keajaiban Goa Lawa Purbalingga: Gua Spektakuler yang Terbentuk oleh Letusan Lava Gunung Slamet

Pastikan jam operasional sebelum berkunjung dan jangan lupa membawa kamera supaya bisa mengambil gambar ketika menyambangi destinasi satu ini ya! (*/Farid Zam)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di: Google News

...

Artikel Terkait

wave

Menelusuri Jejak Sejarah di Wisata Museum Sejarah Purbakala Pleret Yogyakarta

Menilik peninggalan Mataram di wisata Museum Sejarah Purbakala Pleret Yogyakarta, cocok untuk menambah wawasan.

Liburan Sambil Belajar di Wisata Museum Manusia Purba Sangiran Sragen Jawa Tengah, Terlengkap Se-Jawa!

Belajar kehidupan pra sejarah di wisata Museum Manusia Purba Sangiran Sragen Jawa Tengah, siap-siap menambah wawasan.

Keajaiban Bendungan Merancang: Menyelami Ketenangan Alam dan Menyusuri Senja Eksotis di Kalimantan Timur

Bendungan Merancang merupakan salah satu wisata yang ada di Kalimantan Timur, wisata ini sangat cocok dijadikan sebagai tempat untuk menikmati suasana sore hari.

Menyelami Pesona Tersembunyi Bendungan Labanan: Manjakan Diri dengan Mancing di Alam Kalimantan Timur

Bendungan Labanan merupakan salah satu wisata yang ada di Kalimantan Timur, wisata ini sangat cocok dikunjungi bersama dengan keluarga.

Riam Kuweg: Destinasi Wisata di Kalimantan Barat yang Menyuguhkan Panorama Memikat

Keagungan wisata Riam Kuweg di Kalimantan Barat yang belum banyak dijamah wisatawan, bikin auto jatuh cinta.

Berita Terkini

wave

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.


See All
; ;