Samsung Galaxy Note 10 Plus, HP Berdesain Elegan yang Handal untuk Bekerja! Ini Review dari Spesifikasinya

<p>Samsung Galaxy Note 10 Plus yang jadi salah satu HP premium yang mempesona (foto/website resmi Samsung)</p>
Samsung Galaxy Note 10 Plus yang jadi salah satu HP premium yang mempesona (foto/website resmi Samsung)

Kupas tuntas, gemasulawesi – Samsung Note menjadi salah satu HP flagship yang bersamaan dengan S series yang berasal dari brand Samsung termasuk salah satunya adalah Samsung Note 10 Plus ini.

Dimana seri-seri flagship yang ada pada HP Samsung ini memiliki beberapa fitur dan keunggulan yang tidak dimiliki oleh seri Samsung yang lain di kelas entry level.

Samsung Galaxy Note 10 Plus ini pertama kali rilis di tahun 2019 sebagai salah satu pelengkap dari seri Samsung Galaxy S series.

Baca: Ini 3 Daftar HP Baru Rilis dari Brand Terkenal yang Bisa Kamu Beli Edisi Khusus Bulan Maret

Desain dari Samsung Galaxy Note 10 Plus ini memang terlihat sangat mewah dengan memiliki ukuran body dari 162,3 x 77,2 x 7,9 mm atau untuk beratnya sendiri di sini yaitu 196 gram.

Untuk material yang digunakan pada Samsung Galaxy Note 10 Plus ini memang berbeda dari kebanyakan HP Samsung yang lainnya.

Dimana ini menggunakan material glass di sisi depan maupun di sisi belakangnya sehingga terkesan premium dan juga mewah.

Baca: Realme 9 Pro, HP Ngebut yang Punya Desain Unik Bisa Berubah Warna Seperti Bunglon Kok Bisa?

Sementara ukuran layarnya sendiri ini juga sudah sangat luas yaitu 6,8 inci mengusung pada teknologi dinamic AMOLED dan kerapatan mencapai 1440 x 3040 pixel.

Samsung Galaxy Note 10 Plus ini memiliki resolusi kuat HD Plus kualitas layar dari HP ini memang disajikan dengan natural dengan kontras dan kejernihan yang tajam.

Sehingga ini dipastikan akan nyaman dipakai dalam kondisi ruangan indoor maupun outdoor bahkan di bawah sinar matahari secara langsung.

Baca: Realme 10 Pro dan Realme 10 Pro Plus Resmi Launching Januari 2023

Ada juga fitur yang mampu mencapai tingkat kecerahan 1750 nits untuk kualitas proteksi pada layar HP ini memakai Corning Gorilla Glass 6.

Sedangkan di bagian kameranya ini Samsung Galaxy Note 10 Plus ini mengusung kamera yang secara professional.

Kameranya terdiri dari 4 yaitu kamera white 12MP, kamera Ultra white 16MP, kamera telephoto 12MP dan terakhir ada kamera depth vision sensor 0,3MP untuk kamera depannya yaitu 10MP.

Baca: Kedapatan Turun Harga, HP Realme Ini Semakin Menarik untuk Dibeli! Berikut Spesifikasi Serta Harga Terbarunya

Di bagian chipset ya ini memakai exynos 9825 dengan fabrikasi 7 nanometer pada beberapa negara.

Namun untuk internasional di sini memakai Qualcomm Snapdragon 855 dengan fabrikasi 7 nanometer yang beredar pada HP di Amerika dan China.

Ketika melakukan tes performa HP ini telah memiliki skor Antutu mencapai 342208 pada versi 7 dan pada versi 8 mencapai 438622.

Baca: Mengulik Spesifikasi Realme 9 yang Punya Harga Jual Rp3 Jutaan, Apa Fitur Paling Spesialnya?

Untuk Androidnya sendiri operasi sistem yang digunakan menggunakan Android 9.0 yang bisa di-upgrade hingga ke Android 12 atau one UI 4.

Selain itu untuk internal memorinya di sini memakai dua pilihan yaitu ada 12GB RAM/256GB dan juga 12GB RAM/512GB.

Beberapa fitur yang ada pada HP ini antara lain fingerprint yang berada di under display, kemudian ada sensor gyroscope, kompas dan barometer.

Selain itu ada juga fitur NFC yang tersedia di dalam HP Samsung Galaxy Note 10 Plus ini di bagian baterai.

Ada juga baterai yang memiliki kapasitas yaitu 4300 mAh dengan kekuatan teknologi pengecasan 15 wireless, 45 watt wired. (*/Desi)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di :  Google News

...

Artikel Terkait

wave

Seharga Mobil! Kawasaki Ninja H2 Miliki Performa dan Desain Premium, Harga Rp800 Jutaan!

Memiliki harga yang cukup fantastis, Kawasaki Ninja H2 ditawarkan dengan harga Rp800 jutaan. Miliki desain dan fitur mewah.

Tetap Jadi Pilihan! Toyota Avanza Mampu Bersaing dengan Mobil Keluaran Baru, Sudah Bisa Terkoneksi dengan Bluetooth, Harga Rp200 Jutaan!

Toyota Avanza tetap menjadi pilihan untuk mobil dengan range harga Rp200 jutaan. Dengan harga yang terjangkau, mobil ini punya banyak fitur.

Ini Dia! Bocoran Detail Terkini Mercedes E-Class 2024 yang Tak Boleh Kamu Lewatkan

Mercedes E-Class W214 mengejutkan jagat otomotif dengan mengumumkan tiga foto teaser terbaru di media sosial, beberapa minggu sebelum rivalnya, BMW Seri 5 Sedan G60, membuat debutnya.

Habis dalam Sekejap! Toyota bZ3 Listrik Meluncur Hebat dengan 5000 Unit Terjual dalam Gempuran Pasar

Toyota bZ3, sedan listrik ini memperoleh sambutan yang luar biasa di Negeri Tirai Bambu dengan menerima lebih dari 5.000 pesanan pada hari pertama penjualannya, impresif sekali!

Jackie Chan dalam Film Bleeding Steel, Melawan Organisasi Misterius Sambil Berjuang Mengumpulkan Ingatan Masa Lalu

Kupas Tuntas, gemasulawesi &#8211; Bleeding Steel adalah sebuah film aksi fiksi ilmiah Tiongkok di bawah arahan sutradara Leo Zhang. Film Bleeding Steel mengikuti kisah seorang agen intelijen bernama Lin Dong (Jackie Chan) yang bertarung melawan sebuah organisasi misterius. Dalam film Bleeding Steel, organisasi misterius tersebut berusaha mengambil alih teknologi canggih untuk menciptakan manusia super. Baca: Sinopsis [&hellip;]

Berita Terkini

wave

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.

Polresta Samarinda Tangkap 10 Tahanan Kabur, Polisi Terus Memburu Lima Buronan dan Tingkatkan Keamanan Sel

Polresta Samarinda berhasil menangkap 10 tahanan kabur, sementara lima lainnya masih diburu dengan penguatan sistem keamanan.

Pemerintah Perluas Penyaluran BLT Rp30 Triliun untuk 35 Juta Keluarga, Dorong Kesejahteraan

Pemerintah menyalurkan BLT Rp300 ribu per bulan selama tiga bulan kepada 35 juta keluarga, hasil efisiensi anggaran tahun 2025.

Kualitas Udara Jakarta Tidak Sehat, Masuk Lima Besar Kota Paling Tercemar Dunia, Warga Diminta Waspada

Jakarta pantau udara real-time melalui 111 SPKU, sarankan masyarakat kurangi aktivitas luar, siapkan sistem peringatan dini polusi.


See All
; ;