Tengok 4 Sisi Positif dari Spesifikasi Tablet Samsung Galaxy Tab S8! Termasuk Punya Kamera Ultrawide di Bagian Depan

<p>Foto Samsung Galaxy Tab S8 jadi tablet flagship dengan banyak keunggulan (foto/website resmi Samsung)</p>
Foto Samsung Galaxy Tab S8 jadi tablet flagship dengan banyak keunggulan (foto/website resmi Samsung)

Kupas tuntas, gemasulawesi – Menduduki tablet di jajaran kelas flagship Samsung Galaxy Tab S8 series cukup menyita banyak perhatian.

Bagaimana tidak untuk spesifikasi dari tablet yang satu ini tentunya sangat mumpuni di kelasnya.

Dengan datangnya Samsung Galaxy Tab S8 series tentunya akan membuat penasaran apa saja fitur-fitur sebagai selling point dari tablet yang satu ini.

Baca:Intip Spesifikasi Lengkap Tablet ZTE Axon Pad, Bawa Chipset Snapdragon 8 Plus Gen 1 Serta Kapasitas Baterai Besar!

Oleh sebab itu pada balasan kali ini membahas tuntas mengenai beberapa nilai jual dari Samsung Galaxy Tab S8 sebagai salah satu referensi dan pertimbangan kamu sebelum membeli tabletnya.

  1. Masalah performa yang ngebut

Jika kamu adalah salah satu orang yang melihat gadget dari tampilan performanya tentunya tablet ini menjadi salah satu referensi terbaik untuk kamu.

Apalagi khusus untuk kamu yang suka gaming tablet ini juga memberikan penawaran khusus karena telah dibeli dengan chipset yang ngebut yaitu dari chipset Snapdragon 8 gen 1.

Baca:Sisi Minus Tablet Huawei MatePad 11 2023, Salah Satunya Tidak Ada Dukungan Jaringan Seluler

Dimana chipset yang satu ini menjadi salah satu chipset paling unggulan untuk berbagai macam gadget seperti HP dan tablet di kelas atas.

  1. Memberikan pengalaman desktop yang seru

Tidak hanya memberikan penawaran untuk pengguna yang suka dengan gaming saja tetapi jika kamu membutuhkan tablet untuk bekerja tentunya Samsung Galaxy Tab S8 ini sudah sangat oke.

Hal ini karena didukung dengan adanya fitur yang dijamin memudahkan untuk bekerja yaitu Samsung deX yang merupakan salah satu fitur dengan tampilan antarmuka yang merubah tablet menjadi seperti PC atau seperti laptop.

Baca:Ketahui Kelemahan Advan Tab VX Lite, Tablet Terbaru yang Punya Harga Jual Terjangkau!

Teknologi ini dapat bekerja jika kamu hubungkan tablet dengan layar monitor.

Tentunya ini akan sangat memudahkan kamu jika ingin memberikan tampilan yang berbeda dari sahabat kamu karena seperti bekerja menggunakan laptop atau PC namun ini dalam bentuk table.

  1. Masalah body

Jika melihat dari desain tentunya untuk penampilan luar dari tablet yang satu ini akan sangat berpengaruh.

Baca:Berdesain Minimalis dan Stylish Jadi Salah Satu Kelebihan iPad 2022! Simak Keunggulan Lain dari Tablet Ini

Namun kamu tidak perlu khawatir karena Samsung Galaxy Tab S8 ini telah didesain dengan body yang kokoh serta solid tentunya diberikan pelindung yang premium.

Untuk Samsung Galaxy Tab S8 ini dibekali dengan pelindung Gorilla Glass 5, dimana dengan mengantongi perlindungan seperti ini membuatnya terlindung dari kerusakan akibat terbentur atau tidak sengaja jatuh dari ketinggian.

  1. Masalah kamera yang sudah dibekali dengan fitur kamera ultrawide di sisi depan

Salah satu hal yang menarik dari Samsung Galaxy Tab S8 ini yaitu adanya fitur kamera depan yang memiliki sensor ultrawide sebesar 12 MP dengan fabrikasi bukaan 2.4.

Baca:Ketahui Sisi Lemah Tablet iPad 2022 Dilihat dari Spesifikasinya, Bisa Jadi Referensi Sebelum Memutuskan untuk Membelinya!

Kamera depannya ini telah mengantongi sudut keluasaan mencapai 120 derajat sehingga memungkinkan kamu untuk melihat banyak objek dalam satu jepretan foto saja. (*/Desi)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim           

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

...

Artikel Terkait

wave

Chipset Kurang Ngebut Jadi Sisi Minus Vivo Y02t, Lalu Apa Kekurangan Lain dari HP Sejutaan Ini?

HP Vivo Y02t yang jadi rilisan terbaru yang membawa sejumlah kekurangan yang perlu diketahui sebagai bahan pertimbanga dan referensi.

Kekurangan Samsung Galaxy Tab S8 yang Perlu Kamu Tahu! Dari Masalah Layar Hingga Fitur Fingerprint

Beberapa kekurangan yang dimiliki oleh Samsung Galaxy Tab S8 bisa menjadi salah satu pertimbangan sebelum membeli tablet tersebut.

Mengenal Spesifikasi dan Fitur dari Vivo Y36 5G, Salah Satunya Sudah Support Ketahanan Terhadap Debu dan Percikan Air!

Mengetahui spesifikasi dan fitur yang dibawa oleh Vivo Y36 5G sebagai HP terbaru dari Vivo yang sudah beredar di pasar gadget saat ini.

Sinopsis Film Hero, Kisah Jet Li Membunuh Tiga Pemberontak Berbahaya yang Mengancam Keselamatan Raja Qin

Sinopsis film Hero yang dibintangi Jet Li dengan kisah pembunuhan terhadap tiga pemberontak berbahaya yang mengancam keselamatan Raja Qin

Hyundai H1, Mobil Van Banyak Fitur Modern, Sudah Miliki LCD Monitor, Ini Harga Bekasnya!

Hyundai H1 sudah tidak dipasarkan di Indonesia, namun untuk mobil bekas masih ditawarkan dengan harga Rp300 jutaan untuk mobil tahun 2017.

Berita Terkini

wave

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.


See All
; ;