Wajib Dicatat, Ini Daftar Pembalap dan Jadwal Lengkap MotoGP Musim 2023

<p>Ket. Foto: Balapan Tes Pra-musim di Sirkuit Algarve, Portimao (Foto/Instagram/@autodromodoalgarve)</p>
Ket. Foto: Balapan Tes Pra-musim di Sirkuit Algarve, Portimao (Foto/Instagram/@autodromodoalgarve)

MotoGP, gemasulawesi – Kompetisi MotoGP tahun 2023 akan terdiri dari sebanyak 21 seri, menjadikannya terbanyak dalam sejarah perhelatan Grand Prix.

Sejak tahun 2023 juga ada perubahan dalam sistem balapan MotoGP, dimana kini bakal ada dua kali balapan, yaitu di hari Sabtu dengan sprint race dan hari Minggu dengan main race.

Adanya sprint race ini hanya dikhususkan bagi kelas MotoGP saja. Dimana penentuan dari urutan start untuk sprint race maupun main race berdasarkan pada hasil kualifikasi.

Baca: Jadwal Lengkap Tayang MotoGP 2023, Ada Sirkuit Pertamina Mandalika Indonesia.

Yang mana untuk format kualifikasinya tetap seperti yang dulu, digelar selama dua kali yakni QI dan Q2.

Dua sesi latihan untuk Practice 1 (P1) dan Practice 2 (P2) juga masih diadakan pada hari Jum’at, yang kombinasinya sebagai penentuan siapa saja pembalap yang berhasil lolos ke Q1 dan Q2.

Melalui format yang baru, maka sistem penilaian dari MotoGP juga berbeda. Dalam main race sebanyak 15 pembalap tercepat akan mendapat poin secara penuh.

Baca: Perbedaan INFP dan INTP

Sedangkan ketika sprint race poin yang diberikan hanya setengah dari poin main race, sehingga cuma 9 pembalap tercepat saja yang memperoleh poin.

Adanya sprint race juga merubah format balapan di hari Minggu, kini sekarang bakal ada MotoGP Fan show sebagai pengganti dari sesi pemanasan (WUP) di kelas Moto3 dan Moto2.

Berikut ini ialah daftar pembalap MotoGP musim 2023

Baca: Mario Suryo Aji Harus Puas di Peringkat 23

1. Aprilia Racing: Aleix E. [ESP], M. Vinales [ESP]

2. CryptoDATA RNF MotoGP Team: M. Oliveira [POR], R. Fernandez [ESP]

3. Ducati Lenovo Team: E. Bastianini [ITA], F. Bagnaia [ITA]

Baca: Peringkat Tipe Kepribadian MBTI Paling Emosional, ESTJ adalah MBTI yang Paling Tidak Emosional

4. GASGAS Factory Racing Tech3: Pol E. [ESP], Augusto F. [ESP]

5. Gresini Racing MotoGP: Fabio D. Giannantonio [ITA], Alex M. [ESP]

6. LCR Honda: Alex Rins [ESP], Takaaki Nakagami [JPN]

Baca: Pol Espargaro Tercepat, Marquez Posisi Ketiga

7. Monster Energy-Yamaha: F. Morbidelli [ITA], F. Quartararo [FRA]

8. Mooney VR46 Racing Team: Marco Bezzecchi [ITA], Luca Marini [ITA]

9. Prima Pramac Racing: Johan Zarco [FRA], Jorge Martin [ESP]

10. Red-Bull KTM Factory Racing: B. Binder [ZAF], Jack M. [AUS]

11. Repsol Honda Team: M. Marquez [ESP], J. Mir [ESP]

 

Daftar Kalender Balapan MotoGP 2023

1. Algarve (Portugal); 23 – 26 Maret

2. Termas de Rio-Hondo (Argentina); 30 Maret – 2 April

3. Circuit of The Americas (USA); 13 – 16 April

4. Jerez (Spain); 27 – 30 April

5. Le Mans (France); 11 – 14 Mei

6. Mugello (Italy); 8 – 11 Juni

7. Sirkuit Sachsenring (Jerman); 15 – 18 Juni

8. Sirkuit Assen (Belanda); 22 – 25 Juni

9. Sokol (Kazakhstan); 6 – 9 Juli

10. Silverstone (Inggris); 3 – 6 Agustus

11. Red Bull Ring (Austria); 17 – 20 Agustus

12. Catalunya (Spain); 31 Agustus – 3 September

13. San Marino (Italia); 7 – 10 September

14. Sirkuit Buddh (India); 21- 24 September

15. Motegi (Jepang); 28 September – 1 Oktober

16. Mandalika (Indonesia); 12 – 15 Oktober

17. Philip Island (Australia); 19 – 22 Oktober

18. Buriram (Thailand); 26 – 29 Oktober

19. Sepang (Malaysia); 9 – 12 November

20. Lusail (Qatar); 16 – 19 November

21. Ricardo Tormo (Valencia); 23 – 26 November

Nah itulah daftar pembalap dan jadwal lengkap untuk kompetisi MotoGP  selama tahun 2023.

Untuk siaran secara langsungnya, akan bisa disaksikan di SPOTV dan Trans7. (*/Anisa)

 

Editor: Muhammad Azmi Mursalim

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

...

Artikel Terkait

wave

Pecah! RRQ Berhasil Hancurkan Kemenangan Beruntun Onic Esports dalam MPL Indonesia S11 dengan Hasil Akhir 2-1

Inilah Pertandingan MPL ID S11 sengit dari tim RRQ VS Onic Esports, yang berakhir dengan kemenangan RRQ dengan skor akhir 2-1

Duel Panas Barcelona vs Real Madrid pada 20 Maret 2023, Madrid Berambisi Pangkas Poin dari Los Blaugrana

Bola, gemasulawesi – Pada pekan ke-26 dalam lanjutan kompetisi La Liga, sang pemuncak klasemen Barcelona akan kembali berhadapan dengan Real Madrid. Ini akan menjadi laga El Clasico kelima kalinya pada musim 2022-2023. Sementara ini Barcelona lebih unggul bisa menang 3 pertandingan dari Real Madrid dan sisa 1 laga dimenangi El Real. Baca: Perwatakan Zodiak Taurus [&hellip;]

Syeikh Jassim dari Qatar Bersedia Membayar Lebih untuk Klub Manchester United

Bola, gemasulaawesi – Sheikh Jassim Bin Hamad Al Thani yang berasal dari Qatar, saat ini bersedia untuk membayar lebih dalam menawar kepemilikan Manchester United. Dimana keluarga Glazer akan melepas klub dengan harga sekitar 6 miliar pound sterling. Syeikh Jassim akan kembali mengajukan tawarannya untuk MU pada minggu depan. Sebelumnya penawar dari Qatar itu, mengatakan jika [&hellip;]

Prediksi Hasil Liga Premier: Duel Southampton vs Tottenham 18 Maret 2023 Ambisi Spurs Bertahan di Top 4

Bola, gemasulawesi – Liga Premier Inggris kini bakal memasuki tahap akhir, Tottenham Hotspur akan melakoni pertandingan dengan Southampton. Ini merupakan salah satu pertandingan penting, antara Tottenham maupun Southampton. Skuad Ruben Selles akan bermain di kandang St Mary’s,  ketika menghadapi Tottenham pada akhir pekan ini. Hari Sabtu, jam 22.00 WIB, tanggal 18 Maret 2023. Baca: Prediksi [&hellip;]

Prediksi Hasil Seri A: Udinese vs Milan 19 Maret 2023, Skuad Rossoneri Mengincar Kemenangan dan Poin Penuh

Bola, gemasulawesi – Serie A akan kembali berlanjut dengan pertandingan AC Milan melawan Udinese, memasuki akhir musim ini. Stadion Fiuli yang menjadi markas Udinese akan menjadi tempat untuk menjamu tim AC Milan. Dimana laga antara kedua tim ini pada hari Minggu, 19 Maret 2023 yang dimulai jam 02.45 WIB. Pertandingan antara tim papan atas dan [&hellip;]

Berita Terkini

wave

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.


See All
; ;