gemasulawesi.com Berita Terkini Indonesia Hari Ini
Berita Terupdate dan Terkini Indonesia, Sulawesi Tengah, Palu, Poso, Parigi Moutong
Bergaya di Bawah Air, Wisata Umbul Ponggok Klaten Punya Banyak Spot Foto Instagramable
Kupas Tuntas, gemasulawesi – Wisata Umbul Ponggok Klaten menjadi salah satu objek yang selalu ramai pengunjung.
Keindahan wisata Umbul Ponggok Klaten memang sudah tidak perlu diragukan lagi di kalangan wisatawan.
Wisatawan baik dalam maupun luar Kota Klaten sudah sangat tahu bagaimana pesona wisata Umbul Ponggok.
Baca: Ternyata Klaten Punya Wisata yang Super Instagramable, Cek Ada Apa Saja di Kota Tersebut!
Destinasi ini bisa Kamu temukan di Jeblogan, Ponggok, Polanharjo, Klaten, Jawa Tengah.
Wisata ini memiliki kolam air yang sangat luas dan terkenal dengan keindahan bawah airnya.
Ada banyak ikan-ikan yang menghiasi bawah kolam lengkap dengan aneka properti menariknya.
Baca: Luas Membentang! Wisata Kuliner Cafe Sawah Pujon Kidul Malang Bikin Suasana Hati jadi Adem
Dilansir dari Instagram umbul_ponggok, tiket masuk ke destinasi ini saat hari biasa sebesar Rp10 ribu.
Sedangkan tiket masuk di akhir pekan (Sabtu, Minggu, dan Hari Libur Nasional) sebesar Rp15 ribu.
Wisata Umbul Ponggok juga menyediakan beragam persewaan seperti kaki katak, pelampung, dan sebagainya.
Kamu juga bisa melakukan sesi foto di bawah air dengan berbagai properti yang tersedia. Berikut daftar harga jika ingin menyewa properti foto di Umbul Ponggok.
Set laptop
Durasi foto 60 menit
Baca: Rasakan Sensasi Nongkrong di Wisata Coban Jahe Malang, Indah Banget Bikin Susah Move On
Maksimal 7 orang
Harga Rp160 ribu
Durasi foto 30 menit
Baca: Wisata Malang Dreamland, Tawarkan Wahana Rainbow Slide Tertinggi di Jawa Timur
Maksimal 4 orang
Harga Rp120 ribu
Kursi
Baca: Jelajahi Keindahan Alam dan Uniknya Kota Malang, Rekomendasi Destinasi Wisata yang Harus Dikunjungi
Durasi foto 60 menit
Maksimal 7 orang
Harga Rp130 ribu
Durasi foto 30 menit
Maksimal 4 orang
Harga Rp90 ribu
Baca: Terpesona dengan Keindahan Malam Kota Malang, Rekomendasi Wisata Malam yang Tak Boleh Dilewatkan
Natural
Durasi foto 60 menit
Maksimal 7 orang
Baca: Mengintip Keindahan Bawah Air Wisata Sumber Sira Malang, Berenang Sepuasnya dengan Harga Low Budget
Harga Rp100 ribu
Durasi foto 30 menit
Maksimal 4 orang
Harga Rp60 ribu
Sepeda Ontel
Durasi foto 60 menit
Baca: Seger Rek! Ini Wisata Alam Sumber Air di Malang yang Bikin Betah, Cocok untuk yang Suka Berenang
Maksimal 7 orang
Harga Rp130 ribu
Durasi foto 30 menit
Baca: Nyantai Seru di Sungai! Wisata Bedengan Malang, Cocok untuk Rekreasi Keluarga atau Bersama Pasangan
Maksimal 4 orang
Harga Rp90 ribu
Vespa
Baca: Melongo! Sederet Wisata Pantai di Yogyakarta Ini Punya Keindahan yang Bikin Nggak Mau Pulang
Durasi foto 60 menit
Maksimal 7 orang
Harga Rp200 ribu
Durasi foto 30 menit
Maksimal 4 orang
Harga Rp160 ribu
Baca: Wisata Klenting Kuning Sumowono Semarang, Mudah Dijangkau dengan Pemandangan Air Terjun yang Cantik
Sepeda Motor N-Max
Durasi foto 60 menit
Maksimal 7 orang
Baca: Seru-Seruan di Alam! Wisata Ranca Upas Ciwidey Bandung, Beri Makan Rusa Hingga Camping Seru
Harga Rp200 ribu
Durasi foto 30 menit
Maksimal 4 orang
Harga Rp160 ribu
Selain bisa foto di bawah air, Kamu juga bisa melakukan berbagai kegiatan lain seperti snorkling, diving, hingga berenang.
Dijamin wisata Umbul Ponggok Klaten ini bisa menjadi salah satu referensi menarik untuk mengisi akhir pekan atau liburan Kamu bersama orang-orang tersayang. (*/Farid Zam)
Editor: Muhammad Azmi Mursalim
Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di: Google News