Empat Desa di Kabupaten Tojo Una-Una Diterjang Banjir, 150 KK Warga Terdampak Mengamankan Diri

Banjir Touna Rendam Empat Desa
Banjir Touna Rendam Empat Desa Source: (Foto/BPBD Touna)

 

Tojo Una-Una, Gema Sulawesi - Berdasarkan data dan Informasi dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tojo Una-Una pada hari ini minggu 21 Januari 2024 pukul 15.00 Wita empat Desa yang diterjang banjir.

Hal tersebut diketahui oleh media ini pada postingan salah satu grup whatsapp pencinta Alam.

Curah hujan yang cukup tinggi diwilayah tersebut disebut menjadi salah satu faktor mengakibatkan empat Desa terendam banjir.

"Desa Mawomba Kecamatan Tojo Barat, Desa Tayawa, Bahari dan lemoro Kecamatan Tojo," info BPBD Kabupaten Touna.

Baca Juga:
Akan Diambil Sumpahnya, Ini 5 Nama yang Berhasil Lolos Jadi Komisioner KPU Kabupaten Parigi Moutong

Kemudian dikatahui terjadinya banjir tersebut akibat meluapnya sungai yang ada di Desa Mawomba.

"Jalur trans Sulawesi Desa Mawomba terendam air," Informasi saat ini.

Sementara tiga Desa lainnya ada kurang lebih 150 kepala Keluarga atau KK mengamankan diri, serta empat unit rumah hanyut dan tiga dusun terendam banjir.

"Untuk korban jiwa belum bisa diketahui," laporan awal BPBD setempat.

Baca Juga:
Cuaca Ekstrem Menghantam Sulawesi Utara pada 29 April 2023, Manado Siaga Banjir dan Longsor

BPBD Kabupaten Tojo Una-Una bekerjasama dengan Tim Reaksi Cepat atau TRC BPBD Provinsi Sulawesi Tengah sementara melakukan assessment, untuk memetakan dampak kerugian materil maupun inmateril.

Adapun kebutuhan masyarakat yang sangat mendesak untuk saat ini adalah air bersih serta makanan siap saji.

"Pipa PDAM yang ada diwilayah tersebut terputus dan masyarakat butuh makanan berupa mie instan serta air mineral," informasi kebutuhan saat ini. (Abdul Main)

 

...

Artikel Terkait

wave
Banyak Timbulkan Kerusakan, BPBD Sebut Sekitar 200 Warga Mengungsi Akibat Banjir Bandang Humbahas Sumatera Utara

BPBD mengungkapkan akibat banjir bandang yang melanda Humbahas di hari Jumat, 200 warga harus mengungsi ke tempat aman.

Cinta yang Abadi: Mengulas 6 Tipe MBTI yang Terkenal Paling Romantis, Senantiasa Membanjiri Pasangan dengan Kasih Sayang

Berikut merupakan beberapa tipe kepribadian MBTI yang terkenal sangat romantil da senantiasa selalu memberikan kasih sayang.

Bulan Oktober Kebanjiran Gadget Murah! Ini 5 HP Samsung Turun Harga Terbaik di Pasaran Saat Ini

mengetahui beberapa rekomendasi HP Samsung turun harga terbaik di pasaran saat ini dan mengulik spesifikasi serta fitur unggulan.

Banjir Bukan Masalah, Motor Listrik Honda V-GO Punya Baterai yang Tahan Air, Jarak Tempuhnya Capai 60 Km, Cek Spesifikasi dan Harganya!

Temukan fitur-fitur inovatif dan tampilan yang menarik, serta bagaimana motor ini membawa revolusi dalam mobil listrik yang ramah lingkungan.

Segera Tamat! Beginilah Ending dari Drama Korea The Good Bad Mother, Siapkan Tisu Karena Anda Akan Dibanjiri Air Mata

Pastikan Anda menyimak artikel ini sampai selesai untuk mengetahui ending dari drama Korea The Good Bad Mother, berikut sinopsisnya

Berita Terkini

wave

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.

Polresta Samarinda Tangkap 10 Tahanan Kabur, Polisi Terus Memburu Lima Buronan dan Tingkatkan Keamanan Sel

Polresta Samarinda berhasil menangkap 10 tahanan kabur, sementara lima lainnya masih diburu dengan penguatan sistem keamanan.


See All
; ;