Tengok Yuk Ini Daftar Laptop dengan Harga Jual Rp7 Jutaan untuk Edisi Agustus Tahun 2023!

<p>Foto salah satu laptop yang memiliki harga jual Rp7 jutaan (foto/website resmi Lenovo)</p>
Foto salah satu laptop yang memiliki harga jual Rp7 jutaan (foto/website resmi Lenovo)

Kupas tuntas, gemasulawesi – Tidak sedikit para pengguna gadget saat ini yang mencari laptop dengan harga sekitar Rp7 jutaan.

Laptop ini biasa disebut sebagai kelas mainstream dikarenakan biasanya punya memori lebih banyak dibandingkan laptop seharga Rp5 jutaan.

Di kisaran harga Rp7 jutaan ke atas, biasanya akan menemukan banyak laptop yang menggunakan prosesor lebih baik.

Baca:Deretan HP Keluaran Terbaru yang akan Beredar Resmi di Pasar Gadget Indonesia Pada Tahun 2023! Termasuk Asus ROG Phone 7

Berikut adalah 5 laptop terbaik dengan harga sekitar Rp7 jutaan edisi bulan Agustus tahun 2023.

  1. Asus VivoBook GO 14 E1404FA

Rekomendasi pertama ada dari bran Asus dimana ini memiliki sertifikasi ketahanan militer Amerika Serikat, menandakan reliabilitas yang baik.

Dirancang untuk mendukung produktivitas, laptop ini ringan dengan berat hanya 1.38 kg.

Baca:Beli HP Baru dengan Budget Terbatas? Ini Dia Rekomendasi Smartphone Termurah yang Bisa Kamu Boyong!

Performanya dengan prosesor Ryzen 3 7320U cukup baik untuk penggunaan sehari-hari dan game serta editing video.

  1. Lenovo IdeaPad Slim 1

Jika kamu suka denga laptop yang ringan, laptop ini sangat cocok karena punya berat 1.37 kg saja serta desainnya menarik dan tidak murahan.

Untuk performa di dukung dari dari Ryzen 3 7320U dan GPU Radeon 610M sudah mumpuni untuk bermain game.

Baca:Intip Dulu Rekomendasi HP Xiaomi Laris Manis Pada Edisi Awal Bulan Agustus 2023!

Tombol-tombol keyboard berukuran penuh dan ada fitur flip yang membantu penggunaan dalam berbagai tampilan namun sayangnya, keyboard laptop ini belum memiliki backlight.

  1. MSI Modern 14 C12M 473ID

Selanjutnya laptop MSI Modern 14 C12M 473ID dimana ini sudah menggunakan prosesor Core i3 1215U yang baik dan efisien untuk produktivitas.

Desainnya cocok untuk bekerja dan mahasiswa, dengan keyboard yang memiliki backlight dan touchpad yang luas dan juga memiliki sertifikasi ketahanan militer MIL-STD-810G.

Baca:Jangan Kelewatan Ini Daftar HP Xiaomi yang Pakai Chipset Andalan Qualcomm Snapdragon 778G!

  1. Acer Aspire 3 Slim A314

Kemudian ada Acer Aspire 3 Slim A314 dimana laptop ini cocok untuk pelajar, mahasiswa, atau pekerja yang sering melakukan rapat online.

Dilengkapi dengan fitur Acer TNR (Temporal Noise Reduction) dan Acer Purified Voice untuk meningkatkan pengalaman video call.

Keyboardnya nyaman meskipun tanpa backlight dan aptop ini juga memiliki konektivitas USB-C, penyimpanan besar, dan daya tahan baterai yang cukup lama.

Baca:Ketahui Deretan HP dengan Harga Jual Rp4 Jutaan Paket Lengkap dan Paling Spesial di Bulan Agustus 2023!

  1. Infinix INBook X1 Pro

Terakhir laptop dari brand Infinix ini cocok untuk konten kreator dengan anggaran terbatas.

Dengan harga sekitar Rp7 jutaan, laptop Infinix INBook X1 Pro ini mampu mengedit video resolusi full HD 30fps.

Di samping itu, layarnya menggunakan panel IPS dengan akurasi warna yang baik. Laptop ini memiliki penyimpanan besar 512GB dan prosesor Intel i7 generasi ke-10. (*/Desi)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim           

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

...

Artikel Terkait

wave

Diantara Oppo A58 VS Realme C53, Mana yang Paling Menarik di Hatimu? Simak Dulu Perbandingannya!

mengetahui beberapa perbandingan dari kedua HP yakni Oppo A58 Vs Realme C53 jika dilihat secara keseluruhan dari harga dan spesifikasinya.

Deretan HP Keluaran Terbaru yang akan Beredar Resmi di Pasar Gadget Indonesia Pada Tahun 2023! Termasuk Asus ROG Phone 7

mengulas beberapa rekomendasi HP keluaran paling baru pada pertengahan tahun 2023 dan mengetahui spesifikasinya.

Beli HP Baru dengan Budget Terbatas? Ini Dia Rekomendasi Smartphone Termurah yang Bisa Kamu Boyong!

mengetahui beberapa pilihan smartphone termurah yang beredar di pasaran dengan kualitas mumpuni pada segmen kelasnya.

Nyantai di Wisata Hutan Kota GBK Jakarta, Taman Hijau dengan View Langsung ke Gedung-Gedung Tinggi!

Serunya piknik dan berburu foto di wisata Hutan Kota GBK Jakarta, view gedung-gedung tinggi bikin mata jadi betah.

Yuk Coba Resep Takoyaki yang Simpel Berikut, Camilan Khas Negara Jepang dengan Rasa Gurih dan Lezat

Dari bahan-bahan yang digunakan, cara membuat adonan hingga teknik memasak takoyaki yang sempurna, semuanya akan terungkap di sini.

Berita Terkini

wave

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.

Polresta Samarinda Tangkap 10 Tahanan Kabur, Polisi Terus Memburu Lima Buronan dan Tingkatkan Keamanan Sel

Polresta Samarinda berhasil menangkap 10 tahanan kabur, sementara lima lainnya masih diburu dengan penguatan sistem keamanan.


See All
; ;