Menyelami Penyebab Gerhana Matahari, Peristiwa Langka Dibalik Sinarnya yang Terhalang

<p>Ket Foto: Ilustrasi foto seseorang yang melihat gerhana matahari (Foto/Pixabay/Gerhana matahari)	</p>
Ket Foto: Ilustrasi foto seseorang yang melihat gerhana matahari (Foto/Pixabay/Gerhana matahari)

Kupas Tuntas, gemasulawesi – Gerhana matahari adalah peristiwa alam yang menakjubkan dan banyak menarik perhatian orang di seluruh dunia.

Ada beberapa penyebab dari terjadinya suatu gerhana matahari. Adapun penyebab dari adanya gerhana matahari adalah sebagai berikut:

Seperti yang kita ketahui bersama bahwa gerhana matahari terjadi ketika bulan berada di antara matahari dan juga bumi.

Karena jarak antara bumi, bulan, dan juga matahari tidak selalu sama, gerhana matahari tidak terjadi setiap saat dan juga setiap waktu.

Baca juga: Ramalan Harian Zodiak Scorpio, Hindari Konflik

Saat gerhana matahari terjadi maka matahari, bulan, dan juga bumi dalam posisi yang sejajar dalam satu garis lurus, dan juga bulan terlihat menutupi matahari dari bumi.

Bulan dapat menutupi matahari dikarenakan adanya sebuah perbedaan ukuran antara matahari dan juga bulan. Ukuran matahari sangat jauh lebih besar dari pada ukuran dari bulan, namun jarak antara matahari dan bumi juga jauh lebih jauh daripada jarak antara bulan dan bumi.

Oleh karena itu, terlihat dari bumi bahwa matahari dan bulan memiliki ukuran yang hampir sama.

Ketika bulan berada di antara matahari dan bumi, sinar matahari yang biasanya mencapai bumi terhalang oleh bulan, dan wilayah di bumi yang berada di bawah bayangan bulan mengalami kondisi gelap total atau sebagian.

Baca juga: Saat Gerhana Matahari Merubah Segalanya, Kisah Unik Dibalik Perilaku Hewan di Alam Liar

Terdapat tiga jenis gerhana matahari: gerhana matahari total, gerhana matahari cincin, dan gerhana matahari sebagian.

Gerhana matahari total terjadi ketika matahari sepenuhnya tertutup oleh bulan, sehingga menyebabkan kondisi gelap total.

Gerhana matahari cincin terjadi ketika bulan tidak mampu menutupi seluruh permukaan matahari dan hanya menutupi sebagian, sehingga terlihat seperti cincin.

Sedangkan gerhana matahari sebagian terjadi ketika hanya sebagian kecil matahari yang tertutupi oleh bulan. (*/Riski Endah Setyawati)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di: Google News

...

Artikel Terkait

wave

Terpesona dengan Proses Terjadinya Gerhana Matahari, Ketika Fenomena Langka Menjadi Tontonan yang Menakjubkan

Berikut merupakan pesona dari proses terjadinya fenomena langkah gerhana matahari yang telah terjadi di bumi.

Saat Gerhana Matahari Merubah Segalanya, Kisah Unik Dibalik Perilaku Hewan di Alam Liar

Berikut merupakan perubahan yang terjadi pada hewan pada saat fenomena langkah terjadi di bumi yaitu gerhana matahari.

Honda Civic Type R, Mobil Mewah dengan Drive Mode Terbaru, Intip Fitur Lengkapnya!

Kupas Tuntas, gemasulawesi – Mobil sport dari Honda, Honda Civic Type R, memiliki tampilan mewah yang sporty. Desain eksterior yang mahal dan desain interior yang mumpuni. Memiliki lima pilihan warna, Honda Civic Type R dilengkapi dengan warna Championship White, Rallye Red, Racing Blue Pearl, Crystal Black Pearl, dan Sonic Grey Pearl. Honda Civic Type R [&hellip;]

Vespa Primavera Color Vibe, Tampil Berani dengan Warna Unik, Merchandises Lengkap!

Kupas Tuntas, gemasulawesi – Vespa Primavera Color Vibe hadir dengan warna yang berbeda dengan tipe Primavera biasa. Memiliki selisih harga hingga Rp10 juta, Vespa Primavera Color Vibe dibanderol dengan harga Rp.60 juta. Hal unik yang ditawarkan Vespa Primavera Color Vibe adalah pada warna bodi motornya, memiliki dua pilihan warna Orange Tramonto dan Blue Audace. Baca: Super [&hellip;]

Yamaha R6, Sudah Lama Rilis Tapi Tetap Eksis, Cek Hal Ini Sebelum Beli!

Kupas Tuntas, gemasulawesi – Meskipun sudah lama rilis, Yamaha R6 tetap menjadi pilihan untuk motor sport yang dibeli tahun ini. Ditawarkan dengan harga Rp270.000.000 untuk harga OTR, Yamaha R6 bekas dijual mulai dari Rp165.000.000 untuk model tahun 2015. Diproduksi sejak tahun 1998, Yamaha R6 tetap menjadi pilihan untuk pecinta motor sport. Baca: Suzuki Brezza CNG, SUV [&hellip;]

Berita Terkini

wave

Menceritakan Kisah Cinta Sejati hingga Maut Memisahkan, Inilah Sinopsis Film Romansa Sampai Titik Terakhirmu

Film Sampai Titik Terakhirmu tayang hari ini, menceritakan kisah cinta antara pasangan viral Shella Selpi Lizah dan Albi Dwizky

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu


See All
; ;