Pesona Alam yang Memukau, Pemerintah Kabupaten Bulukumba Melalui Disparpora Mengembangkan Destinasi Baru di Borong Rappoa

Ket. Foto: Melalui Disparpora Bulukumba, Pemkab Bulukumba Mengembangkan Destinasi Wisata Baru di Borong Rappoa
Ket. Foto: Melalui Disparpora Bulukumba, Pemkab Bulukumba Mengembangkan Destinasi Wisata Baru di Borong Rappoa Source: (Foto/Antara/ Suriani Mappong)

Makassar, gemasulawesi – Pemerintah Kabupaten Bulukumba melalui Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga atau Disparpora Bulukumba, Provinsi Sulawesi Selatan, mengembangkan destinasi baru di Borong Rappoa.

Kepala Unit Pelaksana Teknis atau UPT Disparpora Bulukumba, Mustamar, mengatakan Borong Rapoa, sebuah kelurahan di Bulukumba, menawarkan wisata alam pegunungan yang tidak kalah menarik dengan destinasi wisata lainnya di Bulukumba.

Mustamar menyampaikan Borong Rappoa ini salah satu dari 25 destinasi wisata yang dikembang Pemerintah Kabupaten Bulukumba.

Baca Juga:
Dalam Rangka Penandatanganan MoU, Gubernur Sulteng Menerima Audiensi Rektor Universitas Tadulako Beserta Rombongan

Memiliki anorama alamnya yang memukau dan juga suasana pegunungan yang sejuk, Borong Rappoa siap memberikan pengalaman berwisata yang berbeda dan juga pengalaman berwisata yang tidak terlupakan.

“Jika selama ini pengunjung mengenal Bulukumba dikarenakan Pantai Tanjung Bira yang memukau, kini saatnya untuk mengeksplorasi sisi lain dari daerah ini,” katanya.

Di Kecamatan Kindang, yang terkenal dengan desa wisatanya Kahayya yang juga dikenal sebagai produsen kopi, ada destinasi wisata lainnya yang belum terlalu dikenal, yakni Borong Rappoa.

Baca Juga:
Masih Ada 6 Tahun Lagi, Wakil Gubernur Mengajak Para Pihak untuk Bersinergi Bersama Mencapai SDGs di Provinsi Sulawesi Utara

“Untuk menuju ke Kelurahan Borong Rappoa, dapat ditempuh lewat jalur darat dengan kendaraan roda dua atau kendaraan roda empat,” ujarnya.

Destinasi wisata Borong Rappoa ini diketahui berada di sebelah utara Bulukumba dan adalah satu-satunya kelurahan di kecamatan itu.

Dikutip dari Antara, sebagian besar penduduknya berprofesi sebagai petani.

Baca Juga:
Juga Bersikap Humanis, Kapolda Meminta Seluruh Personel Polisi di Sulawesi Barat agar Tidak Arogan kepada Masyarakat

Jaraknya kurang lebih 34 kilometer dari Bulukumba dan 150 kilometer dari Makassar.

Kelurahan ini merupakan destinasi wisata yang menarik di Provinsi Sulawesi Selatan yang menawarkan suasana pedesaan yang sejuk dan juga asri, sangat ideal untuk melepas penat dari hiruk-pikuk kota.

Di sisi lain, Tim Penggerak PKK Kabupaten Selayar, Provinsi Sulawesi Selatan menyalurkan bantuan untuk korban kebakaran rumah yang menimpa 1 keluarga di Dusun Barat Onto, Desa Maharayya, Kecamatan Bontomatene, beberapa waktu yang lalu.

Baca Juga:
Untuk Meningkatkan Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana, Basarnas Palu Gelar Latihan Gabungan Pencarian dan Pertolongan Bersama dengan Stakeholder

Dalam kunjungan itu, Ketua TP PKK Selayar, Andi Dwiyanti Musrifah, menyalurkan langsung bantuan berupa uang tunai kepada korban pasangan suami-istri Dengsiati dan Denjiati di tempat domisili korban di Kabupaten Selayar pada hari Selasa, tanggal 6 Agustus 2024.  (Antara)

...

Artikel Terkait

wave
Innalillahi! Remaja 16 Tahun di Boyolali Tewas Usai Dikeroyok 4 Anggota Perguruan Silat, Dipicu oleh Masalah Sepele Ini

Remaja inisial AHD (16) dikeroyok empat pesilat di Boyolali, Jawa Tengah hingga meninggal dunia. Begini kronologinya.

Viral di Media Sosial! Kontes Kecantikan Diduga Transgender Digelar di Jakarta Pusat, Polisi Turun Tangan

Kontes kecantikan diduga transgender digelar di salah satu hotel kawasan Jakarta Pusat dan menuai kecaman hingga viral di media sosial.

Kepergok Warga! Heboh Pencurian Spion Mobil di Jakarta Timur, Satu Pelaku Tewas dalam Kecelakaan Saat Melarikan Diri, Begini Kronologinya

Satu dari dua orang diduga pelaku pencurian spion mobil tewas usai menabrak tiang saat berusaha kabur dengan sepeda motornya.

Ludes Dilahap Api! Kebakaran Hebat Melanda Taman Bunga Celosia di Bandungan Semarang, 7 Mobil Damkar Dikerahkan

Taman Bunga Celosia di Bandungan, Kabupaten Semarang dilanda kebakaran hebat. Begini kronologi awalnya.

Detik-Detik Ruko 3 Lantai di Sampora Margahayu Bandung Ambruk Viral di Media Sosial, Sempat Terdengar Suara Retakan Sebelum Roboh

Rumah tiga lantai yang ada di Desa Sukamenak, Kecamatan Margahayu, Kabupaten Bandung tiba-tiba ambruk dan mengejutkan warga setempat.

Berita Terkini

wave

Menceritakan Kisah Cinta Sejati hingga Maut Memisahkan, Inilah Sinopsis Film Romansa Sampai Titik Terakhirmu

Film Sampai Titik Terakhirmu tayang hari ini, menceritakan kisah cinta antara pasangan viral Shella Selpi Lizah dan Albi Dwizky

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu


See All
; ;