KONI Parigi Moutong, Menggelar Rakerkab dan Pengukuhan Koordinator Olahraga Kecamatan

Ket Foto: Ketua KONI Parigi moutong, Faisan Badja
Ket Foto: Ketua KONI Parigi moutong, Faisan Badja Source: (Foto/gemasulawesi/Abdul main)

Parigi Moutong, gemasulawesi - Pada hari ini tanggal 13 November 2024, Komite Olahraga Nasional Indonesia atau KONI Kabupaten Parigi Moutong, menggelar rapat kerja Kabupaten dan pengukuhan Koordinator Olahraga Kecamatan.

Kegiatan rapat kerja Kabupaten, dilaksanakan di aula Rumah jabatan Bupati Parigi Moutong.

Ketua KONI Parigi Moutong Faisan Badja, dalam penyampaiannya mengatakan, Rakerkab kali bertujuan untuk menjalankan perintah anggaran dasar dan anggara rumah tangga KONI.

Baca Juga:
Pekan Depan KONI Parigi Moutong, Akan Menggelar Raker Kepengurusan Periode 2024–2028

"Rakerkab merupakan salah satu bagian terpenting dalam menata kelola organisasi," ungkapnya.

Selanjutnya kata dia, kegiatan Rakerkab KONI kali ini adalah bagaimana pengurus cabang olahraga masing-masing kedepannya bisa terus berupaya untuk meningkatkan prestasi atlitnya.

"KONI Kabupaten Parigi Moutong kedepannya, tentunya akan melakukan pendataan terhadap Atlit-atlit yang berprestasi baik usia dini maupun tingkat dewasa yang ditingkat desa masing-masing," tuturnya.

Baca Juga:
Kronologi Ketua Koni Kota Probolinggo Ditangkap Karena Narkoba, Berawal dari Tertangkapnya Pengedar di Surabaya

Ia menjelaskan, karena KONI merupakan lembaga Pembinaan, olehnya sinergitas antara pengurus KONI Kabupaten dan pengurus cabang olahraga itu sangatlah dibutuhkan.

"Karena tahun depan 2024 ada Event kegiatan Pekan Olahraga Kabupaten serta di tahun 2026 ada kegiatan Pekan Olahraga Provinsi," ujarnya.

Harapannya, semoga di dunia olahraga   kabupaten parigi moutong bisa terus maju dan berkembang dengan baik. (Abdul Main)

...

Artikel Terkait

wave

Tujuh Tahanan Rutan Salemba di Jakarta Pusat Kabur dengan Jebol Terali, Pengejaran Terus Dilakukan

Investigasi pelarian tujuh napi di Rutan Salemba sedang dilakukan, pengejaran oleh polisi terus berlanjut.

Jadi Korban Penipuan, Lansia di Pasar Sunter Hijau Jakarta Utara Kehilangan Emas dan Uang Ratusan Juta, Begini Modus Licik Pelaku

Modus penipuan dengan cerita setan membuat lansia kehilangan emas dan uang tunai di Pasar Sunter Hijau Jakarya Utara.

Warga Syok! Peluru Nyasar Tembus Plafon Rumah di Tangerang Selatan, Begini Awal Mulanya

Kejadian peluru nyasar tembus plafon rumah terjadi di Tangerang Selatan, warga langsung lapor polisi.

Kecelakaan Mengerikan di Tol Jatikarya, Truk Tabrak Portal Gerbang Arah Jakarta, Berikut Kronologinya

Kecelakaan truk menabrak tiang pembatas kendaraan kecil di Tol Cimanggis-Cibitung, akibat rem blong.

Wow! Ada Oknum Pejabat Teras Parigi Moutong Diduga Terseret Dalam Pusaran Mafia Ekspor Durian

Dugaan oknum pejabat teras Parigi moutong terlibat Dalam Pusaran Mafia Ekspor Durian menguat, Petani dirugikan Packing House Diuntungkan

Berita Terkini

wave

Hening di Balik Bukit: Berakhirnya Era Yunus di Tambang Tombi

Operasi tambang yang digawangi Yunus akhirnya berhenti, saat ini dikabarkan pelaku tambang satu ini sudah pulang ke kampung halamannya.

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.


See All
; ;