Ini Alasan Mengapa ‘Ibu Negara’ Jadi Treding di Twitter

<p>Ibu Negara Jadi Trending Di Twitter. Foto (Twitter.com)</p>
Ibu Negara Jadi Trending Di Twitter. Foto (Twitter.com)

Selebriti, gemasulawesi – Pada Kamis (17/11/2022), akun Twitter @KoprofilJati mengunggah foto yang didalamnya menampilkan Iriana sambil tersenyum dan memakai baju serta kerudung merah muda yang berdiri di samping Kim Keon Hee yang mengenakan baju putih dengan rok sederhana.

“Bi (panggilan buat pembantu), tolong buatkan tamu kita minum,” tulisnya sebagai caption unggahan foto.

“Baik, Nyonya,” tulisnya sebagai tambahan.

Di unggahan ini, olokan berupa caption dalam bentuk kutipan percakapan antara majikan dan pembantu. Yang mana sang majikan meminta si ART untuk membuatkan minuman untuk para tamunya.

Tentu kemarahan ini dianggap wajar, karena cuitannya dianggap merendahkan martabat ibu negara Indonesia yang disamakan dengan pembantu.

Baca: Tampil dengan Gaya Nyentrik, Menteri Basuki Jadi Fotografer Andal Jokowi di G20 Bali

@KoprofilJati ini kemudian memberikan klarifikasi mengenai cuitan yang viral inj karena baginya

“Menjadi ibu negara ga ada (tidak ada) hubunganny dgn tampilan fisik. Semua org tahu itu fakta. Semua ras dan suku bangsa itu setara(sama),” cuitnya.

“Justru kebiasaan masyarakat(Indoensia) kita yang suka menilai sesuatu dari tampilan fisik. Itu yang sepatutnya jadi bahan ejekan,” sambungnya memaparkam alasan postingannya, baginya yang sedang dia tertawakan adalah kebiasaan kita untuk menilai orang dari fisik.

“Sorry, gaes. Postingan dengan gambar ibu negara(Ibu negara Indonesia dan Korsel) saya hapus. Kyny banyak yang salah paham menganggap sy merendahkan org di gmbr tersebut.” Setelahnya akun @KoprofilJati menghalus postingan. Klarifikasi ini kompak ditanngapi kedua anak lelaki Irianan Jokowi

“Salah paham?” Tweet Gibran dalam akunnya @gibran_tweet.

Dan Kaesang merespons “Lha terus maksudmu gimana?” lewat akunnya @kaesanggp.

Namun akun ini langsung menghilang setelah cuitannya ini mendapatkan reaksi keras dari netizen, termasuk anak dari Iriana Jokowi yaitu Kaesang dan Gibran.

Baca: Indonesia Nyatakan Kesiapannya Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2036

Setelah kejadian, ‘Ibu Negara’ menjadi salah satu trending topic di Twitter karena banyaknya pembahasan netizen di Twitter mengenai postinhan tidal sopan ini. (*/GLR)

Editor: Muhammad Irfan Mursalim

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

...

Artikel Terkait

wave

Tampil dengan Gaya Nyentrik, Menteri Basuki Jadi Fotografer Andal Jokowi di G20 Bali

Aksi kocak Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono viral pada saat pelaksanaan KTT G20 di Bali.

Indonesia Nyatakan Kesiapannya Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2036

Tuan rumah perhelatan Olimpiade pada tahun 2036 mendatang rencananya akan dilaksanakan di Indonesia tepatnya di IKN.

Jadi Tempat Buku Favorit Para Bule, Ini Made Bookshop yang Dikunjungi Prabowo

Made bookshop ini baru saja dikunjungi oleh Menteri Pertahanan Indonesia, Prabowo Subianto dalam kesibukkannya selama acara KTT G20.

Dirut Bulog Sebut Stok Cadangan Beras Pemerintah Menipis

Direktur Utama (Dirut) Perum Bulog Budi Waseso mengatakan saat ini stok cadangan beras pemerintah menipis, karena mengalami kendala dalam

Gubernur Jawa Barat Geram Soal Pungutan yang Dilakukan SMA 3 Kota Bekasi

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil geram terhadap komite SMA 3 Kota Bekasi. Menyusulnya sebuah edaran tangkapan layar whatsapp.

Berita Terkini

wave

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.


See All
; ;