Mengulik Kelemahan Google Pixel 7a, Diantaranya Punya Masalah Sensor Fingerprint Kurang Responsif

<p>Foto Google Pixel 7a yang memiliki beberapa kelemahan dari spesifikasinya (foto/website resmi Google)</p>
Foto Google Pixel 7a yang memiliki beberapa kelemahan dari spesifikasinya (foto/website resmi Google)

Kupas tuntas, gemasulawesi – HP Google Pixel 7a menjadi sorotan baru-baru ini karena tentunya HP ini membawa sejumlah keunggulan salah satunya di sektor fotografinya.

Selain dari sektor hasil gambar kameranya beberapa spesifikasi unggulan juga telah ditanamkan pada spesifikasinya.

Namun tentunya tidak semua keunggulan ada pada spesifikasi HP ini karena ditemukan beberapa kelemahan juga.

Baca:Oppo Reno10 Pro Plus, HP Berpanel OLED yang Jernih dan Chipset Qualcomm Snapdragon 8 Plus Gen 1

Berikut adalah rangkuman beberapa kelemahan dari HP Google Pixel 7a yang dapat kamu jadikan sebagai salah satu pertimbangan sebelum membelinya.

  1. HP gampang overheat ketika dimainkan aktivitas berat seperti game

Walaupun memang HP ini sendiri telah ditanamkan dengan chipset yang sama dengan model Google Pixel 7 series lainnya yaitu Google Tensor G2 dan menjadi daya tarik tersendiri untuk masalah chipsetnya.

Untuk Google Pixel 7 dan juga Google Pixel 7 Pro ternyata sudah dibekali dengan sistem pengoptimalan performa yang sudah oke.

Baca:Ketahui 5 Point Selling dari HP Infinix Hot 30 yang Menjadikannya Unggul di Segmen Kelas Entry Level

Namun sayangnya untuk seri Google Pixel 7a belum memiliki sistem optimalisasi performa tersebut sehingga ketika digunakan untuk bermain game yang berat dalam waktu yang lama akan membuat HP ini menjadi cepat panas atau overheat.

  1. Desain bazel yang terlihat masih tebal

Kekurangan yang kedua dimana smartphone ini sayangnya memiliki desain bazel yang cukup tebal.

Padahal untuk HP ini sendiri memiliki luas layar yang tidak terlalu lebar di 6,1 inci saja.

Baca:Yuk Intip Update Harga HP Oppo Khusus untuk Bulan Mei 2023, Ada yang Mencapai Rp25 Jutaan!

Sayangnya bazel atau bingkai dari HP ini yang membuatnya terlihat lebih besar sehingga tidak terlalu nyaman ketika memegangnya walaupun memang biasanya ini tidak pasaran.

Jika kamu tidak mempermasalahkan masalah desain besok HP ini sudah sangat oke atau kamu pertimbangkan apalagi untuk kamu yang suka foto-foto.

  1. Sensor sidik jari atau fingerprint yang kurang responsif

Selanjutnya untuk kekurangan dari Google Pixel 7a ini terletak pada sensor sidik jari di mana HP ini sebenarnya sudah dibekali dengan berbagai macam fitur sensor termasuk sensor sidik jarinya.

Baca:Update Harga HP Realme Mulai Harga Rp2 Jutaan Hingga Belasan Juta! Salah Satunya Realme 10 Pro 5G Coca-cola Edition

Hal yang menarik memang untuk sensor sidik jari dari smartphone tersebut sudah memakai teknologi fingerprint under display.

Namun sayangnya untuk responsivitas dari sensor sidik jarinya ini kurang responsif sehingga akan menyulitkan ketika akan membuka kunci layarnya.

  1. Masalah pengisian daya baterai

Terakhir adalah masalah pengisian daya baterai di mana smartphone ini sebenarnya telah memiliki daya pengecasan yang lumayan lama.

Baca:Update Harga HP Realme Mulai Harga Rp2 Jutaan Hingga Belasan Juta! Salah Satunya Realme 10 Pro 5G Coca-cola Edition

Hal ini karena HP ini memiliki fitur daya pengecasan sebesar 18 watt untuk mengisi baterai yang berkapasitas 4385 mAh.

Dibutuhkan waktu hampir 2 jam untuk mengisi baterai ini secara penuh sehingga tentunya akan menyita banyak waktu untuk melakukan pengujian daya untuk HP Google Pixel 7a ini. (*/Desi)

Editor: Muhammad Azmi Mursalim

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

...

Artikel Terkait

wave

Tidak Akan Menor Lagi, Ini Tips Makeup untuk Pemula Bikin Kamu Lebih Percaya Diri dan Tampil Menawan!

tips make up yang mudah diikuti oleh pemula serta disertai dengan langkah-langkah pengaplikasian produk ke wajah

Yuk Coba Resep Kue Lumpur Kentang Berikut, Siapkan Diri Kamu Ketemu Gurihnya Kentang dalam Manisnya Kue

Cemilan lezat dengan bahan-bahan yang sederhana yang tentu saja dapat kamu buat sendiri dari rumah seperti resep kali ini.

Seberapa Kencang Mobil Gen3 Formula E yang Menggelegar di Sirkuit Jakarta? Intip Spesifikasinya Disini

Mobil Gen3 diklaim sebagai pencetak sejarah sebagai mobil tercepat dalam Formula E.

Maserati MSG Racing: Menembus Sejarah dan Menguasai Puncak Kemenangan Formula E di Jakarta

Tim balap Maserati MSG Racing sebenarnya memiliki sejarah dan warisan yang jelas di dunia Formula E.

Ramalan Zodiak Tanggal 5 Juni 2023, Capricorn Akan Meraih Kesuksesan dan Gemini Harus Menyelesaikan Pekerjaan Sesuai Prosedur

Ramalan zodiak untuk tanggal 5 Juni 2023 menyatakan Capricorn akan meraih kesuksesan dan Gemini harus menyelesaikan pekerjaan sesuai prosedur

Berita Terkini

wave

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.

Tebalnya Tembok "Imunitas" Tambang Ilegal Buranga: Mengapa Hukum Tak Berdaya Dihadapan Reni?

Polres Parigi Moutong dinilai tak bertaring dihadapan Reni salah satu tokoh sentral dibalik beroperasinya tambang ilegal di Desa Buranga.


See All
; ;