Dalam Malam Apresiasi Festival Komunitas Informasi Masyarakat 2024 di Anjungan Pantai Losari Makassar, Kemenkominfo Anugerahkan 4 Pemenang Terbaik

Ket. Foto: Kemenkominfo Menganugerahkan 4 Pemenang Terbaik dalam Malam Apresiasi Festival KIM 2024 yang Digelar di Anjungan Pantai Losari Makassar
Ket. Foto: Kemenkominfo Menganugerahkan 4 Pemenang Terbaik dalam Malam Apresiasi Festival KIM 2024 yang Digelar di Anjungan Pantai Losari Makassar Source: (Foto/ANTARA/Darwin Fatir)

Makassar, gemasulawesi – Kementerian Komunikasi dan Informasi atau Kemenkominfo menganugerahkan 4 pemenang terbaik dalam malam apresiasi Festival Komunitas Informasi Masyarakat atau KIM 2024 di Anjungan Pantai Losari Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan.

Dalam keterangannya pada Sabtu malam, tanggal 10 Agustus 2024, Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kominfo, Usman Kansong, mengatakan kompetisi KIM tahun ini, penilaian dilakukan terhadap komunitas yang bergerak di 3 bidang, yakni bidang UMKM, pariwisata dan pertanian atau perkebunan.

Tercatat 4 penerima penghargaan masing-masing, KIM Terbaik Bidang Usaha, Kecil, Mikro dan Menengah, yaitu KIM Dinamika Sinema Nusantara dari Provinsi DI Yogyakarta.

Baca Juga:
Diberikan Langsung oleh Sekda, Pemkab Sigi Serahkan Sejumlah Bonus kepada 5 Atlet yang Berhasil Meraih Medali Emas dan Perak pada Popda Tingkat Provinsi Sulteng

Selanjutnya, KIM Terbaik Bidang Pariwisata, yakni KIM Sani-Sani dari Provinsi Sulawesi Tenggara, disusul KIM Paling Transformatif yakni KIM Tirto Gumitir dari Provinsi Jawa Timur dan KIM Terinovatif yakni KIM Racah Mampulang dari Provinsi Kalimantan Selatan.

“Peran yang besar dalam melakukan komunikasi publik kepada masyarakat dimiliki oleh KIM sebagai mitra strategis dari pemerintah,” katanya.

Dia menambahkan khususnya masyarakat di akar rumput.

Baca Juga:
Sebagai Bagian dari Rangkaian Menyemarakkan HUT RI dan Hari Jadi Kabupaten Bekasi, Pemkab Gelar Kegiatan Gebrak 2024

Dia menambahkan selain itu, akan ada penghargaan khusus untuk KIM yang pihaknya nilai telah berhasil melakukan transformasi ke arah digital dalam menjalankan peran dan aktivitasnya.

Dia melanjutkan kompetisi tahun ini, pihaknya menitikberatkan pada aspek inovasi.

Dikutip dari Antara, dia menyatakan apresiasi tertinggi pihaknya berikan kepada KIM yang telah berhasil melakukan berbagai inovasi agar dapat berdaya dan mandiri dalam mempertahankan eksistensinya dan mengembangkan potensi masyarakat di sekitarnya.

Baca Juga:
Sebelum Penetapan Daftar Pemilih Sementara, KPU Sigi Menyelesaikan Permasalahan Data Ganda pada Pilkada 2024

“KIM adalah wujud atas upaya menghadirkan pemerintah di tengah masyarakatnya sesuai dengan amanat Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2015 tentang Pengelolaan Komunikasi Publik,” ujarnya.

Festival KIM ini tidak hanya menjadi ajang berkompetisi, tetapi dapat juga menjadi arena untuk KIM untuk merayakan eksistensinya dan berjejaring, saling bertukar pikiran dan berbagi cerita sukses sehingga dapat terbangun kekompakan antar seluruh KIM di Indonesia. (Antara)

...

Artikel Terkait

wave
Emosi Tak Terkendali! Aksi Kades di Aceh Timur Ngamuk dan Tendang Meja Posyandu saat Ditagih Gaji Kader Viral di Media Sosial

Aksi tak terpuji seorang Kepala Desa di Aceh Timur saat ngamuk dan menendang meja makanan posyandu karena tuntutan gaji kader viral di media

Tragis! Tukang Cukur di Morowali Sulawesi Tengah Bacok Pelanggan Gegara Tak Puas dengan Hasil Cukurnya, Begini Kondisinya Sekarang

Seorang tukang cukur di Morowali membacok pelanggannya yang tak puas dengan hasil cukuran. Pelaku kabur setelah melakukan aksinya.

Menggemparkan! Tersinggung Gegara Status WhatsApp, Pria di Bekasi Jadi Korban Pengeroyokan Adik Ipar Sendiri hingga Terluka Parah

Seorang pria di Bekasi menjadi korban pengeroyokan oleh adik ipar dan rekan-rekannya, dipicu oleh status WhatsApp yang menyinggung.

Nekad Panjat Tembok Rumah Siang Bolong, Pelaku Pencurian di Kawasan Jatisari Bekasi Kepergok Warga Saat Beraksi

Pelaku pencurian yang beraksi di siang bolong berhasil diamankan setelah aksinya kepergok warga di kawasan Jatisari, Bekasi.

Mengejutkan! Pengemudi Ini Ditemukan Tewas di Dalam Mobil Usai Berhenti Mendadak di Kawasan Gerbang Tol Kuningan Jakarta Pusat

Berhenti mendadak, seorang pengendara ditemukan meninggal dunia di dalam mobil saat melintas di kawasan Gerbang Tol Kuningan Jakarta Pusat.

Berita Terkini

wave

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.

Tebalnya Tembok "Imunitas" Tambang Ilegal Buranga: Mengapa Hukum Tak Berdaya Dihadapan Reni?

Polres Parigi Moutong dinilai tak bertaring dihadapan Reni salah satu tokoh sentral dibalik beroperasinya tambang ilegal di Desa Buranga.


See All
; ;