Update Virus Corona Sulawesi Barat, 23 Pasien Sudah Sembuh

<p>Ilustrasi Corona Virus</p>
Ilustrasi Corona Virus

Berita sulawesi barat, gemasulawesi Update data pemantauan virus corona di Sulawesi Barat (Sulteng) Senin 18 Mei 2020, total pasien sembuh virus corona mencapai 23 Orang dari 75 kasus terkonfirmasi positif virus corona.

Selain pasien sembuh corona sudah 23 orang di Sulawesi Barat, saat ini sudah 75 kasus terkonfirmasi positif virus, 45 pasien sementara dirawat, isolasi mandiri lima orang, sembuh 23 orang dan meninggal dunia sebanyak dua orang.

Dari data itu, pasien sembuh 10 kali lipat lebih banyak dari pasien yang dinyatakan meninggal dunia.

Selain itu, Dinas Kesehatan Sulawesi Barat juga mengeluarkan jumlah data ODP, OTG dan PDP

Jumlah ODP saat ini mencapai 1522 orang. Kemudian, sebanyak 1381 orang telah selesai pemantaun dan 139 orang sementara masih dalam proses pemantauan dan dua ODP dinyatakan meninggal.

Untuk OTG, sebanyak 810 orang, 521 telah selesai pengawasan dan sebanyak 289 orang masih sementara dalam proses pengawasan.

Lebih lanjut untuk PDP, sebanyak 64 Orang, 35 selesai pengawasan, 24 masih dalam proses pengawasan. Dan dua orang PDP dinyatakan meninggal.

Baca Juga: Data Terbaru Corona Sulawesi Tengah, Satu PDP dan Dua ODP Baru

Berikut Data Penyebaran Virus Corona di Sulawesi Barat

Kabupaten Mamasa:

Positif corona: –

Dirawat: –

Isolasi Mandiri: –

Sembuh: –

Meninggal: –

Kabupaten Polewali Mandar:

Positif corona: 22 Orang

Dirawat: 20 Orang

Isolasi Mandiri: –

Sembuh: 1 Orang

Meninggal: 1 Orang

Kabupaten Majene:

Positif corona: 4 Orang

Dirawat: 3 Orang

Isolasi Mandiri: –

Sembuh: 1 Orang

Meninggal: –

Kabupaten Mamuju:

Positif corona: 7 Orang

Dirawat: 4 Orang

Isolasi Mandiri: –

Sembuh: 3 Orang

Meninggal: –

Kabupaten Mamuju Tengah:

Positif corona: 35 Orang

Dirawat: 21 Orang

Isolasi Mandiri: –

Sembuh: 13 Orang

Meninggal: 1 Orang

Kabupaten Pasangkayu:

Positif corona: 7 Orang

Dirawat: 1 Orang

Isolasi Mandiri: 1 Orang

Sembuh: 5 Orang

Meninggal: –

Sementara itu, data situs resmi pemerintah covid19.go.id pada 18 Mei 2020, menunjukkan terdapat penambahan 496 orang terkonfirmasi positif corona. Sehingga totalnya mencapai 18.010 kasus.

Sedangkan, catatan data memperlihatkan meninggal akibat wabah corona adalah 1,191 orang, 12,495 orang dalam perawatan dan 4324 orang dinyatakan sembuh.

Berdasarkan grafik jenis kelamin terkonfirmasi positif virus corona di Sulbar, sebanyak 53 persen adalah laki-laki, sedangkan perempuan jumlahnya 47 persen.

Sedangkan, dari grafik kelompok umur terkonfirmasi positif virus corona di Sulbar, usia 18-30 jumlahnya mencapai 29 persen, usia 31-45 mencapai 23 persen dan data terendah >60 dengan jumlah 5,5 persen.

Laporan: Ince Hidayattullah

...

Artikel Terkait

wave

Gubernur Sulawesi Tengah Buka Pasar Murah Jelang Lebaran

Situs Berita Online Sulawesi Tengah (Sulteng), Palu dan Parigi Moutong Gubernur Buka Pasar Murah Jelang Lebaran 1441 H ditengah pandemi.

Alhamdulillah, 26 Pasien Corona di Sulawesi Tengah Telah Sembuh

Situs Berita Online Sulawesi Tengah (Sulteng), Palu dan Parigi Moutong Alhamdulillah, 26 Pasien Virus Corona Telah Sembuh

Parigi Moutong Bangun Sistem IK2PK Berbasis Desa

Situs Berita Online Sulawesi Tengah (Sulteng), Palu dan Parigi Moutong Bangun Sistem IK2PK Berbasis Desa bersama P4W IPB University

Kabar Baik, Satu ODP di Parigi Moutong Telah Sehat

Situs Berita Online Sulawesi Tengah (Sulteng), Palu dan Parigi Moutong Kabar Baik, Satu ODP di Parimo Dinyatakan Telah Sehat

Tembus 115 orang, Positif Corona Sulawesi Tengah

Situs Berita Online Sulawesi Tengah (Sulteng), Palu dan Parigi Moutong Tembus 155 orang, Dua Kasus Baru Positif Corona Asal Buol

Berita Terkini

wave

Menceritakan Kisah Cinta Sejati hingga Maut Memisahkan, Inilah Sinopsis Film Romansa Sampai Titik Terakhirmu

Film Sampai Titik Terakhirmu tayang hari ini, menceritakan kisah cinta antara pasangan viral Shella Selpi Lizah dan Albi Dwizky

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu


See All
; ;